Survei Indikator: Parpol dan Polri Dapat Kepercayaan Terendah dari Publik

Indonesia Berita Berita

Survei Indikator: Parpol dan Polri Dapat Kepercayaan Terendah dari Publik
Indonesia Berita Terbaru,Indonesia Berita utama
  • 📰 voaindonesia
  • ⏱ Reading Time:
  • 21 sec. here
  • 2 min. at publisher
  • 📊 Quality Score:
  • News: 12%
  • Publisher: 63%

Hasil survei Indikator Politik Indonesia menunjukkan partai politik dan Polri menempati urutan terendah lembaga yang dipercaya publik.

VOA sudah menghubungi Divisi Humas Polri terkait temuan survei Indikator Politik yang menempatkan Polri menjadi lembaga terbawah yang dipercaya publik. Namun, hingga berita ini diturunkan belum ada tanggapan dari Polri.Sekjen DPP PDI Perjuangan Hasto Kristiyanto mengatakan temuan survei ini yang menempatkan partai menjadi lembaga terbawah yang dipercaya publik cukup mengkhawatirkan. Menurutnya, semua partai memiliki tanggung jawab dalam meningkatkan kepercayaan publik.

Nasdem dan Golkar tidak mengomentari langsung temuan survei Indikator Politik Indonesia ini. Namun, kedua partai ini tidak setuju jika pemilu 2024 akan menggunakan sistem proporsional tertutup.Wakil Ketua Umum Partai Golkar Nurul Arifin mengatakan sistem proporsional terbuka lebih mewakili suara masyarakat daripada tertutup.Ia tidak meyakini sistem tertutup dapat mengurangi korupsi dan bebas dari oligarki.

Berita ini telah kami rangkum agar Anda dapat membacanya dengan cepat. Jika Anda tertarik dengan beritanya, Anda dapat membaca teks lengkapnya di sini. Baca lebih lajut:

voaindonesia /  🏆 15. in İD

Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama

Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.

Survei Indikator Politik: Kepercayaan Publik pada Polri Merosot Terendah karena Kasus Ferdy SamboSurvei Indikator Politik: Kepercayaan Publik pada Polri Merosot Terendah karena Kasus Ferdy SamboLembaga Indikator Politik merilis hasil survei terbaru mereka: Polri menduduki posisi kedua terbawah dalam kategori tingkat kepercayaan masyarakat pada lembaga negara.
Baca lebih lajut »

Elektabilitas Anies-AHY Turun dan Ganjar-Erick Naik, Menurut Hasil Survei Indikator PolitikElektabilitas Anies-AHY Turun dan Ganjar-Erick Naik, Menurut Hasil Survei Indikator PolitikLembaga Indikator Politik Indonesia merilis hasil survei terbaru mereka tentang elektabilitas pasangan bakal capres- cawapres pada pemilu 2024: pasangan Anies-AHY turun.
Baca lebih lajut »

Pengamat Politik Unpad: Tahun Politik, 3 Profesi Dibutuhkan Partai Politik Termasuk BuzzerPengamat Politik Unpad: Tahun Politik, 3 Profesi Dibutuhkan Partai Politik Termasuk BuzzerSelain tenaga profesional dan buzzer, di Indonesia juga banyak orang-orang yang dengan sukarela meluangkan waktu mereka untuk mendukung jagoan mereka dalam pemilu.
Baca lebih lajut »

Indikator Politik: Kepuasan Publik pada Jokowi Tak Lagi Infrastruktur tapi “Kebijakan Sinterklas”Indikator Politik: Kepuasan Publik pada Jokowi Tak Lagi Infrastruktur tapi “Kebijakan Sinterklas”Hasil survei Indikator Politik Indonesia menunjukkan bahwa kepuasan publik pada kinerja Presiden Jokow bukan lagi pada proyek infrastruktur tapi kebijakan sinterklas.
Baca lebih lajut »

Disebut Trennya Naik, Survei Indikator Politik: Tingkat Kepuasan Terhadap Kinerja Jokowi Capai 71,3 PersenDisebut Trennya Naik, Survei Indikator Politik: Tingkat Kepuasan Terhadap Kinerja Jokowi Capai 71,3 PersenSementara yang menyatakan kurang puas ada di angka 23,6 persen.
Baca lebih lajut »

Indikator Politik: Elektabilitas Ganjar dan Prabowo Menguat, Anies TurunIndikator Politik: Elektabilitas Ganjar dan Prabowo Menguat, Anies TurunHasil survei Indikator Politik Indonesia menunjukkan elektabilitas Ganjar Pranowo dan Prabowo Subianto menguat, sementara Anies Baswedan menurun. 
Baca lebih lajut »



Render Time: 2025-03-01 14:45:06