Suplai Gandum ke Indonesia Aman, Harga Mi Instan Jadi Naik?

Indonesia Berita Berita

Suplai Gandum ke Indonesia Aman, Harga Mi Instan Jadi Naik?
Indonesia Berita Terbaru,Indonesia Berita utama
  • 📰 liputan6dotcom
  • ⏱ Reading Time:
  • 53 sec. here
  • 2 min. at publisher
  • 📊 Quality Score:
  • News: 25%
  • Publisher: 83%

Suplai Gandum ke Indonesia Aman, Harga Mi Instan Jadi Naik?: Terkait gandum yang disebut berpengaruh pada harga mi instan, pengusaha menyebut masih ada komponen lain yang mempengaruhi harga.

Liputan6.com, Jakarta Produsen tepung terigu memastian suplai gandum ke Indonesia masih aman. Meski, diakui akses dari Ukraina masih belum lancar sepenuhnya.

Direktur Eksekutif Asosiasi Produsen Tepung Terigu Indonesia Ratna Sari Loppies mengatakan stok ke dalam negeri masih aman. Ia mengatakan paling banyak mendapatkan suplai dari Australia, Kanada, dan Amerika Selatan. "Mi instan kalau naik kan tidak hanya terigu, sekarang dalam mi instan itu kan komponennya hanya 20 persen, ada minyak, ada packaging, ini pasti, karena semua plastik kan, pasti naiknya," terang dia.* Fakta atau Hoaks? Untuk mengetahui kebenaran informasi yang beredar, silakan WhatsApp ke nomor Cek Fakta Liputan6.com 0811 9787 670 hanya dengan ketik kata kunci yang diinginkan.

"Itu kan tertahan karena Ukraina dan Rusia, mereka, rusia memblok pelabuhan Ukraina, tapi gak ada dampak ke kita, paling jadi gejolak harga secara psikologi ya, gak ada ," ungkapnya. "Kalau harga yang secara psikologis ya, isu perang ini, sekarang misalnya gini 'oh Ukraina sudah dibuka ', kapal mana yang mau secepat itu ambil gandum? asuransi mana yang cepat, juga berisiko tinggi? kan gitu," tuturnya.

Berita ini telah kami rangkum agar Anda dapat membacanya dengan cepat. Jika Anda tertarik dengan beritanya, Anda dapat membaca teks lengkapnya di sini. Baca lebih lajut:

liputan6dotcom /  🏆 4. in İD

Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama

Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.

Bakal Naik 3 Kali Lipat, Ini Daftar Harga Mi Instan Hari IniBakal Naik 3 Kali Lipat, Ini Daftar Harga Mi Instan Hari IniHarga mi instan di dalam negeri berpotensi naik hingga 3 kali lipat seiring dengan tingginya harga gandum dunia
Baca lebih lajut »

Harga Mi Instan Berpotensi Naik 3 Kali Lipat, Pengaruhi Inflasi?Harga Mi Instan Berpotensi Naik 3 Kali Lipat, Pengaruhi Inflasi?Harga mi instan dalam negeri berpotensi naik hingga 3 kali lipat lantaran tingginya harga gandum dunia akibat adanya perang Rusia-Ukraina.
Baca lebih lajut »

Harga Mi Instan Naik 3 Kali Lipat? Ini Kata Produsen IndomieHarga Mi Instan Naik 3 Kali Lipat? Ini Kata Produsen IndomieBos Indofood, induk usaha dari produsen Indomie, memberikan respons soal isu harga mi instan naik 3 kali lipat seiring dengan kenaikan harga gandum.
Baca lebih lajut »

Seputar Catatan Mi Instan yang Kini Harganya Dikabarkan Bakal Naik 3 Kali LipatSeputar Catatan Mi Instan yang Kini Harganya Dikabarkan Bakal Naik 3 Kali LipatSejumlah fakta menarik soal mi instan yang diisukan harganya di Indonesia akan naik 3 kali lipat.
Baca lebih lajut »

Silang Pendapat Harga Mi Instan Bisa Naik 3 Kali LipatSilang Pendapat Harga Mi Instan Bisa Naik 3 Kali LipatHarga mi instan diprediksi bisa naik 3 kali lipat. Beda pandangan pun terjadi menyikapi pernyataan Menteri Pertanian Syahrul Yasin Limpo tersebut.
Baca lebih lajut »



Render Time: 2025-03-09 17:38:13