Sudah Vaksin 2 Kali, Bupati Kabupaten Anambas Positif Tertulari Covid-19

Indonesia Berita Berita

Sudah Vaksin 2 Kali, Bupati Kabupaten Anambas Positif Tertulari Covid-19
Indonesia Berita Terbaru,Indonesia Berita utama
  • 📰 jpnncom
  • ⏱ Reading Time:
  • 18 sec. here
  • 2 min. at publisher
  • 📊 Quality Score:
  • News: 11%
  • Publisher: 59%

Bupati Kabupaten Anambas, Provinsi Kepri, Abdul Haris terkonfirmasi positif tertulari Covid-19 meskipun sudah dua kali disuntik vaksin. Abdul Haris sudah dirujuk ke rumah sakit di Batam. Bupati

jpnn.com, ANAMBAS - Bupati Kabupaten Anambas, Provinsi Kepulauan Riau , Abdul Haris terkonfirmasi positif tertulari Covid-19 meskipun sudah dua kali disuntik vaksin. Sekretaris Daerah Kabupaten Anambas Sahtiar, Senin , membenarkan kabar tersebut. Menurut Sahtiar, saat ini Bupati Abdul Haris sudah dirujuk ke rumah sakit di Kota Batam, Kepri. Baca Juga: "Sebelumnya sempat dirawat di RSUD Tarempa, tetapi subuh tadi dirujuk ke Batam menggunakan kapal cepat," kata Sahtiar.

Hanya saja, Sahtiar belum dapat memerinci kronologis orang nomor satu di Pulau Anambas itu bisa terpapar Covid-19. Memurut dia, Bupati Abdul Haris dinyatakan positif Covid-19 bersama 27 orang pasien lainnya, Minggu 1 Agustus 2021.Baca Juga: "Jadi, semalam terdapat penambahan 28 kasus baru. Termasuk Pak Bupati Abdul Haris," ujarnya.

Berita ini telah kami rangkum agar Anda dapat membacanya dengan cepat. Jika Anda tertarik dengan beritanya, Anda dapat membaca teks lengkapnya di sini. Baca lebih lajut:

jpnncom /  🏆 25. in İD

Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama

Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.

Pfizer dan Moderna Naikkan Harga Vaksin Covid-19 untuk EropaPfizer dan Moderna Naikkan Harga Vaksin Covid-19 untuk EropaProdusen vaksin Covid-19 Pfizer dan Moderna menaikkan harga vaksin Covid-19 di pasar Eropa.
Baca lebih lajut »

Kabupaten Bogor Terima 99.625 Vial Caksin Covid-19, Usai Stoknya Sempat MenipisKabupaten Bogor Terima 99.625 Vial Caksin Covid-19, Usai Stoknya Sempat MenipisPemerintah Kabupaten (Pemkab) Bogor, Jawa Barat kembali menerima pasokan vaksin Covid-19 dari pemerintah pusat.
Baca lebih lajut »

Elizabeth Berikan Diskon 10 Persen Bagi Konsumen yang Sudah DivaksinElizabeth Berikan Diskon 10 Persen Bagi Konsumen yang Sudah DivaksinMendukung program vaksinasi nasional, Elizabeth menggelar promo diskon bagi masyarakat yang sudah menerima vaksin Covid-19. Elizabeth
Baca lebih lajut »

Penuhi Janji, Inggris Donasi Vaksin Virus CoronaPenuhi Janji, Inggris Donasi Vaksin Virus CoronaInggris bersedekah vaksin virus corona ke luar negeri setelah 72 persen populasi orang dewasa di sana sudah suntik vaksin Covid-19.
Baca lebih lajut »



Render Time: 2025-03-01 15:44:28