Studi yang dilakukan oleh para peneliti Spanyol menunjukkan manfaat sidik jari untuk memprediksi skizofrenia.
Liputan6.com, Jakarta - Studi mengungkapkan bahwa gambar sidik jari berpotensi untuk memprediksi potensi skizofrenia. Studi yang dilakukan oleh para peneliti Spanyol menggunakan sejenis mesin yang disebut convolutional neural network untuk menemukan kelainan pada sidik jari orang yang diketahui mengidap skizofrenia yang tidak ditemukan pada orang sehat.
Studi"Schizophrenia Bulletin" juga muncul tak lama setelah para ilmuwan mengumumkan potensi dasar genetik yang menghubungkan skizofrenia dengan gangguan bipolar, suatu kondisi kesehatan mental yang menyebabkan perubahan suasana hati yang ekstrem. 2 dari 4 halamanSkizofreniaSkizofrenia sendiri merupakan salah satu bentuk gangguan mental yang serius. Skizofrenia mengacu pada kondisi tunggal dan spektrum kondisi yang termasuk dalam kategori gangguan psikotik, menurut situs Cleveland Clinic. Ini adalah kondisi di mana seseorang mengalami beberapa bentuk"pemutusan" dari kenyataan.
Gejala skizofrenia mencakup berbagai masalah pemikiran , perilaku dan emosi yang tanda dan gejalanya dapat bervariasi tergantung jenis dan tingkat keparahan dari waktu ke waktu.Gejala skizofrenia menurut situs Mayo Clinic meliputi:Halusinasi merupakan kondisi di mana pasien skizofrenia melihat atau mendengar hal-hal yang tidak ada. Halusinasi bisa dalam indra apa pun, tetapi yang paling umum adalah mendengar suara.Delusi merupakan keyakinan salah yang tidak didasarkan pada kenyataan.
4 dari 4 halaman4. Gejala NegatifGejala negatif mengacu pada berkurangnya atau kurangnya kemampuan untuk berfungsi secara normal. Misalnya, orang tersebut mungkin mengabaikan kebersihan pribadi atau tidak memperlihatkan emosi .Perilaku tidak biasa dapat dilihat melalui beberapa cara, mulai dari melakukan hal-hal konyol seperti anak kecil hingga agitasi yang tidak terkontrol.
Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama
Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.
Cincin Sulit Dicopot karena Jari Bengkak, 2 Warga Datangi Markas Damkar KlatenDua warga mendatangi markas Damkar Klaten di Jl. Mayor Katamso No. 109 Gergunung, Klaten Utara, Rabu (21/12/2022).
Baca lebih lajut »
Banyak Honorer K2 Tak Bisa Daftar PPPK Tenaga Teknis, Gigit JariBanyak honorer K2 tidak bisa mendaftar PPPK tenaga teknis, Jangankan SMA, lulusan S1 pun gigit jari
Baca lebih lajut »
Studi: Demensia Tingkatkan Risiko Kematian Pasien Covid-19 |Republika OnlineKaitan demensia dengan kematian akibat covid lebih lemah dibanding studi sebelumnya.
Baca lebih lajut »
Ragam Penyebab Jari Tangan Kaku saat Bangun TidurKondisi disebabkan oleh kerusakan tulang rawan sendi yang terletak di antara tulang.
Baca lebih lajut »
Studi: Tawon Ini Pakai Alat Genitalnya untuk Kabur dari PredatorTawon jantan ini yang pakai alat genitalnya untuk kabur dari serangan predator. Bagaimana cara kerjanya?
Baca lebih lajut »
Studi: Pria Dengan Libido Rendah Lebih Mungkin Mengalami Kematian DiniStudi yang menganalisis catatan medis dan tanggapan survei ini, dianggap sebagai studi pertama yang mempelajari hubungan antara libido dan kematian.
Baca lebih lajut »