Acara ini terdiri dari tiga area dengan tiga program menarik.
REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA -- Perkembangan zaman membuat keadaan perempuan untuk mendapatkan kesempatan yang sama pada era ini sudah lebih baik dari sebelumnya. Namun hal ini bukan berarti akhir dari perjuangan perempuan. Masih banyak pekerjaan rumah yang harus dikejar terutama memperjuangkan kesetaraan di dunia karier.
Sepakat dengan Samira, Brand Manager TRESemmé & Postwash, PT Unilever Indonesia, Asri Fermana Putri, juga menyampaikan bahwa tenaga kerja perempuan terus meningkat namun pada saat yang bersamaan masih mengalami kendala internal dan eksternal. Ia percaya bahwa kolaborasi event Women Rise Conference ini dapat menjadi jalan untuk permasalahan ini.
Di main stage area, Cathy Sharon, aktris dan Founder & CEO dari SADA Hybrid Beauty, membagikan kisahnya di sesi 'Building Unshakeable Confidence to Accelerate Your Career' bersama Lika Satvarini, Maria Harfanti dan dipandu oleh Aliya Amitra. Cathy yang awalnya merupakan seorang aktris berhasil mengubah kariernya menjadi sosok womenpreneur dan CEO di saat bersamaan.
"Menjadi seorang yang kritis dan memiliki pola pikir yang strategis kuncinya adalah selalu terus bertanya untuk terus berinovasi. Contohnya, untuk menjaga critical dan strategic thinking tanyakan kenapa, what if, dan what itu sendiri," kata Co-Founder Stellar Women, Zhafira Loebis.
Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama
Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.
Seru! IndiHome Segera Hadirkan 'Nonton Bareng Teroooss' Final Piala Dunia 2022, Ini LokasinyaSukses acara Acara 'Nonton Bareng Teroooss' di Yogyakarta, IndiHome segera menghadirkan acara serupa untuk final Piala Dunia 2022, berikut waktu dan lokas...
Baca lebih lajut »
Kapolri Sebut Pengamanan Acara Ngunduh Mantu Kaesang-Erina di Solo Berjalan LancarAcara Ngunduh Mantu putra Presiden Joko Widodo (Jokowi) yang digelar di Pura Mangkunegaran, Solo, Jateng, Minggu (11/12/2022) berjalan lancar, ini kata Kapolri.
Baca lebih lajut »
Jokowi Ucapkan Terima Kasih Acara Ngunduh Mantu Kaesang-Erina Berjalan LancarPresiden Joko Widodo (Jokowi) menyampaikan terima kasih yang sebesar-besarnya atas dukungan sehingga seluruh proses pernikahan Kaesang Pangarep dan Erina Gudono
Baca lebih lajut »
Beda Gaya Kaesang dan Erina saat Terima Tamu di Acara Ngunduh MantuAcara ngunduh mantu dan tasyakuran atas pernikahan Kaesang Pangarep dan Erina Sofia Gudono berlangsung khidmat di Loji Gandrung, Solo, Jawa Tengah, Minggu (11.12.2022)....
Baca lebih lajut »