Starlink Banting Harga, Perangkatnya Cuma Dibanderol Segini

Elon Musk Berita

Starlink Banting Harga, Perangkatnya Cuma Dibanderol Segini
StarlinkInternet
  • 📰 liputan6dotcom
  • ⏱ Reading Time:
  • 45 sec. here
  • 4 min. at publisher
  • 📊 Quality Score:
  • News: 28%
  • Publisher: 83%

Saat peluncuran di Indonesia, Elon Musk mengatakan bahwa Starlink akan menjadi penyelamat dalam dunia pendidikan dan kesehatan.

Layanan jaringan internet menggunakan satelit Starlink di Indonesia resmi diluncurkan pada Minggu 19 Mei 2024. Peluncuran ini dilakukan langsung oleh Elon Musk yang merupakan pemiliknya langsung yang juga merupakan salah satu miliarder dunia.

Sedangkan untuk layanan internet Starlink menawarkan tiga jenis paket internet, mulai dari residensial , jelajah , dan kapal . 'Saya pikir ini akan menjadi life saver untuk klinik medis di lokasi-lokasi tertentu, dan saya pikir ini akan menjadi transformator untuk pendidikan juga,' kata Elon dalam pernyataannya kepada media. 'Jika Anda dapat mengakses internet, Anda bisa belajar apa saja, dan Anda juga bisa menjual barang-barang Anda di seluruh dunia. Jadi saya pikir ini akan sangat bermanfaat terutama untuk masyarakat daerah,' lanjut dia.

Sebelumnya, Kuasa Usaha Ad Interim Amerika Serikat di Indonesia Michel Kleine, Menteri Kesehatan Budi Gunadi Sadikin, Menteri Kelautan dan Perikanan Sakti Wahyu Trenggono, dan Menteri Komunikasi dan Informatika Budi Arie Setiadi telah tiba terlebih dulu untuk turut menghadiri acara peluncuran Starlink.

Berita ini telah kami rangkum agar Anda dapat membacanya dengan cepat. Jika Anda tertarik dengan beritanya, Anda dapat membaca teks lengkapnya di sini. Baca lebih lajut:

liputan6dotcom /  🏆 4. in İD

Starlink Internet

Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama

Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.

Zulhas Pantau Harga Sembako di Pasar Palmerah, Harga Daging Ayam Jatuh, Harga Gula Masih TinggiZulhas Pantau Harga Sembako di Pasar Palmerah, Harga Daging Ayam Jatuh, Harga Gula Masih TinggiZulkifli Hasan alias Zulhas berkunjung ke Pasar Palmerah, Jakarta Pusat, untuk memantau harga sembako atau bahan pokok.
Baca lebih lajut »

Legenda Sepak Bola Jual Rumah Rp 435 M Nggak Laku-laku, Eh Sekarang Banting HargaLegenda Sepak Bola Jual Rumah Rp 435 M Nggak Laku-laku, Eh Sekarang Banting HargaBeberapa tahun yang lalu Campbell sudah mencoba untuk menjual rumahnya yang berada di Chelsea dengan harga Euro 25 Juta atau setara Rp 435,4 miliar.
Baca lebih lajut »

Asing Net Sell Rp 2,6 T, Saham Ini Banting HargaAsing Net Sell Rp 2,6 T, Saham Ini Banting HargaAsing melakukan penjualan bersih atau net foreign sell senilai Rp 2,6 triliun di seluruh pasar pada perdagangan kemarin, Kamis (2/5/2024).
Baca lebih lajut »

Perang Banting Harga Mobil Listrik 'Hantui' China, Ini Biang KeroknyaPerang Banting Harga Mobil Listrik 'Hantui' China, Ini Biang KeroknyaOtoritas China memperkirakan lebih dari 110 model kendaraan energi baru bakal diluncurkan tahun ini.
Baca lebih lajut »

Transmart Banting Harga Sepeda Listrik, Didiskon Nyaris Rp 3 JutaTransmart Banting Harga Sepeda Listrik, Didiskon Nyaris Rp 3 JutaKesempatan langka nih! Transmart banting harga sepeda listrik, didiskon nyaris Rp 3 juta.
Baca lebih lajut »

Spesifikasi-Harga Oppo A60, HP Tahan Banting Rilis di RI BesokSpesifikasi-Harga Oppo A60, HP Tahan Banting Rilis di RI BesokSimak harga dan spesifikasi Oppo A60 yang rilis di Indonesia besok!
Baca lebih lajut »



Render Time: 2025-02-19 20:48:08