Srikandi KIB Gelar Pelatihan Pembuatan Roti dan Pastri

Indonesia Berita Berita

Srikandi KIB Gelar Pelatihan Pembuatan Roti dan Pastri
Indonesia Berita Terbaru,Indonesia Berita utama
  • 📰 Beritasatu
  • ⏱ Reading Time:
  • 67 sec. here
  • 3 min. at publisher
  • 📊 Quality Score:
  • News: 30%
  • Publisher: 59%

Koalisi Indonesia Bersatu (KIB) memanfaatkan momen HUT ke-77 RI untuk mengonsolidasikan kekuatan.

Jakarta, Beritasatu.com - Unsur perempuan atau Srikandi dari koalisi yang beranggotakan Partai Golkar, Partai Amanat Nasional , dan Partai Persatuan Pembangunan , berkumpul untuk bersilaturahmi sekaligus menggelar kegiatan yang bermanfaat untuk masyarakat.

Srikandi KIB menyelenggarakan pelatihan bagi para perempuan pelaku usaha kecil atau industri rumahan di bidang kuliner. Kegiatan tersebut berlangsung di kantor DPP Golkar, Jakarta, Kamis . Acara itu menghadirkan ahli dan praktisi yang memberikan bimbingan teknis pembuatan pembuatan roti dan pastri. Advertisement “Bersama Srikandi KIB, ini untuk kalangan perempuan, melibatkan masyarakat luas,” ujar Ketua Umum Ikatan Istri Partai Golkar Yanti Airlangga Hartarto dalam keterangan yang diterima Beritasatu.com, Jumat .KIB Dinilai Perlu Bangun Koalisi Besar untuk Stabilitas Pemerintahan Yanti mengatakan pandemi Covid-19 yang berlangsung sejak pertengahan 2020 telah memukul berbagai sektor. Yanti menyebut pandemi juga berimbas pada usaha kecil-kecilan atau industri rumahan bidang kuliner.

Oleh karena itu, Yanti mengharapkan kegiatan itu membuat para Srikandi KIB kian saling mengenal. Ketua umum Yayasan Batik Indonesia ini meyakini silaturahmi yang baik di antara Srikandi KIB akan membawa manfaat bagi masyarakat luas. “Saya berharap acara ini dapat kembali memulihkan dan membangkitkan semangat kita bersama untuk mengisi kemerdekaan ini dengan kegiatan positif dan bermanfaat bagi seluruh masyarakat Indonesia,” ujar Yanti.TAG: KIB Srikandi KIB Pelatihan UMKM Koalisi Indonesia Bersatu HUT Ke-77 RI

Berita ini telah kami rangkum agar Anda dapat membacanya dengan cepat. Jika Anda tertarik dengan beritanya, Anda dapat membaca teks lengkapnya di sini. Baca lebih lajut:

Beritasatu /  🏆 26. in İD

Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama

Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.

Indonesia-Malaysia Kembali Sidangkan Garis Batas NegaraIndonesia-Malaysia Kembali Sidangkan Garis Batas NegaraKemendagri Gelar Persidangan Spesial Panitia Survei dan Penegasan Batas Internasional antara Indonesia dan Malaysia.
Baca lebih lajut »

Pemko Padang, YJI dan PKK Gelar Imunisasi AnakPemko Padang, YJI dan PKK Gelar Imunisasi AnakPemko Padang, YJI dan PKK Gelar Imunisasi Anak
Baca lebih lajut »

Lintasarta Gelar Pelatihan Digital untuk 344 Pelajar di NTTLintasarta Gelar Pelatihan Digital untuk 344 Pelajar di NTTLintasarta bersama Orbit Future Academy memberikan pelatihan digital untuk 344 pelajar dan guru Sekolah Menengah Kejuruan (SMK) di Kupang, NTT.
Baca lebih lajut »

KIB Ingin Bangun Koalisi Besar, Pengamat: Untuk Stabilitas Pemerintahan - Pikiran-Rakyat.comKIB Ingin Bangun Koalisi Besar, Pengamat: Untuk Stabilitas Pemerintahan - Pikiran-Rakyat.comSebelumnya, ketua Umum Partai Golkar, Airlangga Hartarto sendiri, berulang kali mengatakan bahwa KIB bersifat inklusif.
Baca lebih lajut »

PDIP Buka Peluang Koalisi, Golkar: Tak akan Keluar dari KIBPDIP Buka Peluang Koalisi, Golkar: Tak akan Keluar dari KIBAlasan Golkar tak akan meninggalkan KIB karena merupakan inisiator koalisi pertama Pemilihan Presiden (Pilpres) 2024.
Baca lebih lajut »

Pameran Trofi Kriket dan Kampenye Timnas Putri U-19 ke World Cup 2023Pameran Trofi Kriket dan Kampenye Timnas Putri U-19 ke World Cup 2023PCI dan ICC gelar pameran trofi Piala Dunia Kriket Putra 2022 dan Kampanye Timnas U-19 Putri Lolos ke Wolrd Cup 2023 Afrika Selatan.
Baca lebih lajut »



Render Time: 2025-03-06 20:54:40