Sri Mulyani Tegaskan Merchandise MotoGP yang Didapat Penonton dari Pembalap Tidak Akan Dilelang

Indonesia Berita Berita

Sri Mulyani Tegaskan Merchandise MotoGP yang Didapat Penonton dari Pembalap Tidak Akan Dilelang
Indonesia Berita Terbaru,Indonesia Berita utama
  • 📰 wow_keren
  • ⏱ Reading Time:
  • 47 sec. here
  • 2 min. at publisher
  • 📊 Quality Score:
  • News: 22%
  • Publisher: 80%

Sri Mulyani Tegaskan Merchandise MotoGP yang Didapat Penonton dari Pembalap Tidak Akan Dilelang Nasional

Nasional MotoGP Mandalika WowKeren - Kementerian Keuangan sempat dituding hendak melelang barang pemberian pembalap MotoGP Mandalika untuk penonton. Menteri Keuangan Sri Mulyani lantas memberikan klarifikasi terkait isu tersebut.

Menurut Sri Mulyani, Kantor Pelayanan Kekayaan Negara dan Lelang Mataram akan melelang 10 buah merchandise dari MotoGP Indonesia. KPKNL Mataram sendiri merupakan kantor vertikal Direktorat Jenderal Kekayaan Negara Kemenkeu."Barang-barang yang akan dilelang untuk amal tersebut terdiri dari beberapa kaus, baju, topi, dan sarung tangan bertandatangan para rider," papar Sri Mulyani.

"Barang-barang merchandise yang dimiliki penonton yang diperoleh dari riders/pembalap tetap milik penonton," tegasnya."Mari jaga Indonesia bersama dari berita-berita palsu, jahat dan negatif yang disebarkan untuk membuat keresahan.

"Sebelum anda ikut MERASA GERAM dan terkena hasutan dan ikut komentar sinis akibat membaca berita-berita dengan judul bombastis dan negatif serta menyudutkan Kementrian Keuangan. Lebih baik dicek dulu penjelasan di bawah ini," tulis Sri Mulyani di laman Instagram-nya.

Berita ini telah kami rangkum agar Anda dapat membacanya dengan cepat. Jika Anda tertarik dengan beritanya, Anda dapat membaca teks lengkapnya di sini. Baca lebih lajut:

wow_keren /  🏆 5. in İD

Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama

Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.

PPN Naik 11%, Anak Buah Sri Mulyani: Kami Tidak Dzalim!PPN Naik 11%, Anak Buah Sri Mulyani: Kami Tidak Dzalim!Pemerintah menegaskan tidak ada niatan untuk mendzalimi masyarakat dengan kenaikan PPN 11%
Baca lebih lajut »

Momen Sri Mulyani Jajal Kereta yang Dibangun Pakai Uang RakyatMomen Sri Mulyani Jajal Kereta yang Dibangun Pakai Uang RakyatMenurutnya Stasiun Cikarang sangat nyaman dan modern, ditambah keretanya bagus dan keren.
Baca lebih lajut »

Pajak Karbon Diundur hingga 1 Juli 2022, Begini Persiapan Sri Mulyani & Tim | Ekonomi - Bisnis.comPajak Karbon Diundur hingga 1 Juli 2022, Begini Persiapan Sri Mulyani & Tim | Ekonomi - Bisnis.comKementerian Keuangan yang dipimpin Sri Mulyani sedang berbagai aturan teknis pelaksanaan pajak karbon seperti tarif dan dasar pengenaan, cara penghitungan, pemungutan, pembayaran atau penyetoran, pelaporan, serta peta jalan pajak karbon.
Baca lebih lajut »

Sri Mulyani Jajal Double Track Cikarang yang Dibangun Pakai Uang RakyatSri Mulyani Jajal Double Track Cikarang yang Dibangun Pakai Uang RakyatMenteri Keuangan (Menkeu) Sri Mulyani Indrawati menjajal rute KRL Stasiun Cikarang-Stasiun Bekasi Timur bersama Menteri Perhubungan Budi Karya Sumadi).
Baca lebih lajut »

Resmikan Stasiun Cikarang, Sri Mulyani Ungkap Sumber DananyaResmikan Stasiun Cikarang, Sri Mulyani Ungkap Sumber DananyaSri Mulyani mengungkapkan, pembiayaan melalui SBSN sudah lebih dari Rp175,38 triliun. Untuk pembiayaan 4.247 proyek infrastruktur yang tersebar di seluruh provinsi.
Baca lebih lajut »

Sri Mulyani Pastikan Pajak Karbon Batal Berlaku Besok, Ini AlasannyaSri Mulyani Pastikan Pajak Karbon Batal Berlaku Besok, Ini AlasannyaMenteri Keuangan Sri Mulyani Indrawati memastikan pajak karbon tidak jadi berlaku pada 1 April 2022.
Baca lebih lajut »



Render Time: 2025-03-13 03:39:56