Sri Mulyani: Subsidi BBM Mayoritas Dinikmati Orang Kaya

Indonesia Berita Berita

Sri Mulyani: Subsidi BBM Mayoritas Dinikmati Orang Kaya
Indonesia Berita Terbaru,Indonesia Berita utama
  • 📰 cnbcindonesia
  • ⏱ Reading Time:
  • 21 sec. here
  • 2 min. at publisher
  • 📊 Quality Score:
  • News: 12%
  • Publisher: 74%

Anggaran subsidi dan kompensasi energi yang mencapai Rp 502,4 triliun dinikmati sebagian besar oleh orang kaya.

Foto: Menteri Keuangan Sri Mulyani Memberikan Keterangan Pers Mengenai Nota Keuangan dan Rancangan Anggaran Pendapatan dan Belanja Negara 2023- Menteri Keuangan Sri Mulyani Indrawati mengakui anggaran subsidi dan kompensasi energi yang mencapai Rp 502,4 triliun dinikmati sebagian besar oleh orang kaya.

Sri Mulyani merinci, dari total Pertalite yang disubsidi dengan nilai Rp 93 triliun kepada masyarakat, 80% atau Rp 80 triliun dari total Pertalite yang disubsidi, dinikmati oleh masyarakat kelas menengah atas.Demikian juga dengan Solar, dengan nilai subsidi mencapai Rp 143 triliun, ternyata dari catatan Kementerian Keuangan 89% atau sekira Rp 127 triliun dinikmati oleh dunia usaha dan orang kaya.

Berita ini telah kami rangkum agar Anda dapat membacanya dengan cepat. Jika Anda tertarik dengan beritanya, Anda dapat membaca teks lengkapnya di sini. Baca lebih lajut:

cnbcindonesia /  🏆 7. in İD

Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama

Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.

Pemerintah Akan Siapkan Bansos untuk Antisipasi Dampak Kenaikan BBM |Republika OnlinePemerintah Akan Siapkan Bansos untuk Antisipasi Dampak Kenaikan BBM |Republika OnlineSaat ini anggaran subsidi energi telah mencapai lebih dari Rp 502 triliun.
Baca lebih lajut »

Sri Mulyani Ingatkan Subsidi Energi Bisa Menyalip Anggaran PendidikanSri Mulyani Ingatkan Subsidi Energi Bisa Menyalip Anggaran PendidikanSri Mulyani Ingatkan Subsidi Energi Bisa Menyalip Anggaran Pendidikan: Adapun saat ini anggaran subsidi energi telah mencapai Rp 502,4 triliun.
Baca lebih lajut »

Pentingnya Subsidi BBM dan Upaya Pemerintah MenanggungnyaPentingnya Subsidi BBM dan Upaya Pemerintah MenanggungnyaPentingnya Subsidi BBM dan Upaya Pemerintah Menanggungnya TempoNasional
Baca lebih lajut »

Sri Mulyani Beberkan Dampak Buruk Jika Subsidi BBM Ditahan TerusSri Mulyani Beberkan Dampak Buruk Jika Subsidi BBM Ditahan TerusMenteri Keuangan Sri Mulyani Indrawati membeberkan dampak buruk jika subsidi BBM terus-terusan ditahan.
Baca lebih lajut »



Render Time: 2025-03-05 04:58:18