Sri Mulyani Klarifikasi Dibilang Menteri Keuangan 'Pelit', Begini Katanya

Sri Mulyani Indrawati Berita

Sri Mulyani Klarifikasi Dibilang Menteri Keuangan 'Pelit', Begini Katanya
Menteri KeuanganEnggartiasto LukitaPemerintah
  • 📰 detikfinance
  • ⏱ Reading Time:
  • 81 sec. here
  • 34 min. at publisher
  • 📊 Quality Score:
  • News: 144%
  • Publisher: 63%

Menteri Keuangan Sri Mulyani Indrawati meluruskan persepsi tentang dirinya yang dianggap sebagai Bendahara Negara 'pelit'.

Menteri Keuangan Sri Mulyani Indrawati meluruskan persepsi tentang dirinya yang dianggap sebagai Bendahara Negara 'pelit'. Persepsi itu sebelumnya dikatakan oleh mantan Menteri Perdagangan Enggartiasto Lukita saat menceritakan pengalamannya betapa susahnya meminta anggaran.

Awalnya Enggar mengatakan, Sri Mulyani sosok Bendahara Negara yang sangat ketat untuk mengeluarkan uang. Meskipun ia paham jika tidak begitu maka Anggaran Pendapatan dan Belanja Negara bisa jebol. "Sebagai Bendahara Negara, ketat betul beliau. Beliau lebih memilih tidak disukai termasuk oleh koleganya yaitu saya sendiri, ya agak-agak sulit kepada Ibu Sri Mulyani karena setiap saya minta uang, sebelum saya bicara, beliau sudah menyatakan 'tidak dulu'. Tetapi kita bisa bayangkan kalau Bendahara Negara mengiyakan semua, maka jebol lah APBN ini," kata Enggar dalam acara BNI Investor Daily Summit di Jakarta Convention Center Senayan, Jakarta Pusat, Selasa .

"Kalau tadi Pak Enggar memberikan persepsi dan membangun reputasi bahwa Menteri Keuangan selalu bilang 'tidak dulu', padahal tidak begitu. Saya ini termasuk pendengar yang baik, seluruh permintaan selalu saya dengarkan sehingga kemudian bisa didudukkan. Kalaupun ada ruangan fiskal kita selalu memberikan afirmasi terhadap program-program yang memang solid dan bisa dijalankan dengan baik," ucap Sri Mulyani.

"Kami dengan Bank Indonesia melakukan komunikasi secara hati-hati, konstruktif dan transparan kepada seluruh pelaku pasar dan masyarakat, termasuk kepada politisi sehingga kita bisa mendesain dan mengkonstruksikan sebuahdan memiliki kredibilitas yang terjaga. Indonesia termasuk negara yang sedikit sekali negara di dunia ini yang mampu melakukan konsolidasi fiskal pasca pandemi hanya dalam waktu dua tahun, itu tidak terjadi di banyak negara," pungkas Sri Mulyani.

Berita ini telah kami rangkum agar Anda dapat membacanya dengan cepat. Jika Anda tertarik dengan beritanya, Anda dapat membaca teks lengkapnya di sini. Baca lebih lajut:

detikfinance /  🏆 18. in İD

Menteri Keuangan Enggartiasto Lukita Pemerintah Klarifikasi Bendahara Negara Bank Indonesia Senayan Sri Mulyani Sri Mulyani Klarifikasi Afirmasi Reputasi Menteri Jakarta Pusat Ucap Sri Mulyani Tutur Sri Mulyani Politisi Apbn Mrs Bank - 19 Mrs. Ruangan Fiskal Menteri Perdagangan Jcc Sri Mulyani Sosok Bendahara Negara Selektivitas Buktinya Bni Investor Daily Summit Menteri Keuangan Sri Mulyani Indrawati Persepsi Covid

Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama

Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.

Sosok Sri Mulyani di Mata Wamenkeu Thomas DjiwandonoSosok Sri Mulyani di Mata Wamenkeu Thomas DjiwandonoWakil Menteri Keuangan II Thomas Djiwandono bicara sosok Menteri Keuangan Sri Mulyani Indrawati sebagai seorang pemimpin.
Baca lebih lajut »

Kata Thomas Djiwandono soal Sosok Sri Mulyani: Beliau Pemimpin Luar BiasaKata Thomas Djiwandono soal Sosok Sri Mulyani: Beliau Pemimpin Luar BiasaWakil Menteri Keuangan II, Thomas Djiwandono memberikan pandangannya mengenai sosok Menteri Keuangan, Sri Mulyani Indrawati.
Baca lebih lajut »

Gaji Fantastis! Ini Besaran Tunjangan PNS Kemenkeu per Kelas JabatanGaji Fantastis! Ini Besaran Tunjangan PNS Kemenkeu per Kelas JabatanMenteri Keuangan Sri Mulyani mewacanakan tunjangan PNS di lingkungan Kementerian Keuangan akan naik hingga 300 persen.
Baca lebih lajut »

Sri Mulyani Ingin Pengelolaan Keuangan Negara Ikuti Sifat Nabi MuhammadSri Mulyani Ingin Pengelolaan Keuangan Negara Ikuti Sifat Nabi MuhammadMenteri Keuangan Sri Mulyani Indrawati meminta para pengelola keuangan untuk menerapkan empat sifat teladan Nabi Muhammad.
Baca lebih lajut »

Sri Mulyani Soroti Ketergantungan Pemerintah Daerah ke Keuangan PusatSri Mulyani Soroti Ketergantungan Pemerintah Daerah ke Keuangan PusatMenteri Keuangan, Sri Mulyani Indrawati menyoroti, soal masih bergantungnya Pemerintah Daerah terhadap keuangan Pemerintahan Pusat.
Baca lebih lajut »

Cerita CT Ajak Sri Mulyani Pulang ke Indonesia Jadi MenteriCerita CT Ajak Sri Mulyani Pulang ke Indonesia Jadi MenteriMantan Menteri Koordinator Perekonomian Chairul Tanjung bercerita tentang kedekatannya dengan Menteri Keuangan Sri Mulyani Indrawati.
Baca lebih lajut »



Render Time: 2025-02-15 10:39:50