Sri Mulyani dan Nicke Widyawati masuk dalam daftar wanita paling berpengaruh di dunia versi Forbes 2021.
Christine Lagarde menempati posisi ketiga, dia adalah Presiden Bank Sentral Eropa. Mantan istri Bill Gates, Melinda French Gates menempati posisi kelima.
Lalu, ada nama-nama terkenal lainnya, seperti Ketua Parlemen AS Nancy Pelosi di peringkat ke-15, Direktur Pelaksana Dana Moneter Internasional Kristalina Georgieva di peringkat 22, dan selebriti sekaligus pengusaha Oprah Winfrey di posisi ke-23.memiliki penilaian tersendiri ketika menyusun daftar tersebut. Menurut Forbes, masuknya wanita-wanita itu dalam daftar bukan cuma soal uang atau kekuatan di posisinya masing-masing.
Sebagai menteri keuangan, ia meningkatkan penerimaan negara melalui reformasi perpajakan yang akan memperluas layanan e-filing dan meningkatkan kepatuhan wajib pajak. Tahun lalu, Sri Mulyani tercatat menerima penghargaan bergengsi sebagai Menteri Terbaik di World Government Summit atas usahanya untuk melaksanakan reformasi.
Saat di Bank Dunia, dia menggunakan platformnya untuk mempromosikan kesetaraan gender. Sri Mulyani menjabat sebagai menteri keuangan Indonesia dari 2005 hingga 2010, membantu memandu transisi negara dari otokrasi ke demokrasi.
Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama
Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.
Nicke Ungguli Sri Mulyani Jadi Wanita Paling Berpengaruh di DuniaMenteri Keuangan Sri Mulyani dan Direktur Utama Pertamina Nicke Widyawati masuk daftar wanita paling berpengaruh di duna versi Forbes 2021.
Baca lebih lajut »
Sri Mulyani: Kontraksi Ekonomi Indonesia Lebih Sederhana Dibanding Negara G20Pemerintah menjalankan skema counter-cyclical untuk mengatasi dampak pandemi terhadap kontraksi ekonomi.
Baca lebih lajut »
Janji Sri Mulyani: Dana Alokasi Umum Buat Pemda Tidak Akan MenurunSri Mulyani menjamin alokasi DAU tidak akan menurun selama 5 tahun ke depan meskipun saat ini terdapat mekanisme baru dalam penyalurannya.
Baca lebih lajut »
Sri Mulyani Kupas Tuntas Alasan Lahirnya UU HKPDMenteri Keuangan Sri Mulyani Indrawati menjelaskan latar belakang diusulkannya Undang-Undang Hubungan Hubungan Keuangan antara Pemerintah Pusat dan Daerah (UU HKPD) ke legislatif.
Baca lebih lajut »
Sri Mulyani Ungkap Honorarium PNS Daerah Capai Rp325 Ribu-Rp25 JutaMenkeu Sri Mulyani menyebut honorarium PNS daerah tembus Rp325 ribu-Rp25 juta dan uang perjalanan dinas mereka bisa 50 persen lebih tinggi dari PNS pusat.
Baca lebih lajut »