Sri Mulyani Curhat Super Sibuk Siapkan Anggaran Pemerintahan Prabowo-Gibran

Sri Mulyani Berita

Sri Mulyani Curhat Super Sibuk Siapkan Anggaran Pemerintahan Prabowo-Gibran
PrabowoApbnAPBN 2025
  • 📰 liputan6dotcom
  • ⏱ Reading Time:
  • 49 sec. here
  • 5 min. at publisher
  • 📊 Quality Score:
  • News: 33%
  • Publisher: 83%

Menteri Keuangan Sri Mulyani Indrawati mengaku sedang super sibuk dalam beberapa waktu belakangan. Salah satunya karena tuntutan mempersiapkan porsi anggaran pemerintahan baru Presiden Prabowo Subianto.

Dia mengatakan, 2024 ini menjadi tahun yang berbeda dari biasanya. Pasalnya ada peralihan pemerintahan ke Presiden Prabowo Subianto dengan sejumlah susunan kabinet barunya.

'Tahun ini ditambah lagi kesibukannya adalah karena ada pemerintahan baru yang terbentuk mulai Oktober 2024 dan pemerintahan baru dan kementerian lembaga yang juga terjadi perubahan,' ucapnya. Janji Sri Mulyani ke Prabowo soal APBN 2025Sebelumnya, Menteri Keuangan Sri Mulyani, mengatakan Anggaran Pendapatan dan Belanja Negara atau APBN 2025 dirancang dengan defisit sebesar Rp616,2 triliun atau setara dengan 2,53% dari Produk Domestik Bruto .

Selain itu, Menkeu mencatat bahwa penerimaan negara pada 2025 diperkirakan mencapai Rp3.005,1 triliun. Angka ini akan diperoleh melalui pengoptimalan sumber-sumber penerimaan negara, yang meliputi pajak, bea cukai, dan penerimaan negara bukan pajak . Sri Mulyani juga menekankan pentingnya kontribusi dari kelompok yang mampu untuk bergotong-royong dalam memenuhi kewajiban perpajakan mereka secara patuh dan jujur. Hal ini diharapkan dapat memperkuat upaya pemerintah dalam membangun dan memajukan Indonesia.

Berita ini telah kami rangkum agar Anda dapat membacanya dengan cepat. Jika Anda tertarik dengan beritanya, Anda dapat membaca teks lengkapnya di sini. Baca lebih lajut:

liputan6dotcom /  🏆 4. in İD

Prabowo Apbn APBN 2025

Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama

Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.

Sri Mulyani Curhat Beratnya jadi Menteri Keuangan: Tak Bisa Buat Semua Pihak SenangSri Mulyani Curhat Beratnya jadi Menteri Keuangan: Tak Bisa Buat Semua Pihak SenangMenteri Keuangan Sri Mulyani Indrawati mengisahkan sulitnya menentukan kebijakan yang tepat bagi semua pihak. Menurutnya, itu jadi konsekuensi terhadap suatu kebijakan yang diambil oleh pemerintah.
Baca lebih lajut »

Di DPR Sri Mulyani Curhat: Jadi Menkeu Memang Tidak EnakDi DPR Sri Mulyani Curhat: Jadi Menkeu Memang Tidak EnakMenkeu Sri Mulyani mengungkapkan tantangan dalam menetapkan kebijakan fiskal. Ia menekankan pentingnya koordinasi antar kementerian.
Baca lebih lajut »

Curhat Sri Mulyani ke DPR: Jadi Menteri Keuangan Tidak EnakCurhat Sri Mulyani ke DPR: Jadi Menteri Keuangan Tidak EnakMenteri Keuangan Sri Mulyani Indrawati curhat mengenai posisinya sebagai Bendahara Negara.
Baca lebih lajut »

Sri Mulyani Curhat Jadi Menteri Keuangan Tidak EnakSri Mulyani Curhat Jadi Menteri Keuangan Tidak EnakSri Mulyani Indrawati mengungkapkan posisinya sebagai menteri keuangan tidaklah mudah. Beban yang dirasakan dirinya cukup berat.
Baca lebih lajut »

Prabowo Tugaskan Sri Mulyani Buat Daftar Barang Mewah Kena PPN 12%Prabowo Tugaskan Sri Mulyani Buat Daftar Barang Mewah Kena PPN 12%Presiden Prabowo telah meminta Menteri Keuangan Sri Mulyani Indrawati untuk mendetailkan barang-barang mewah yang kena PPN 12%.
Baca lebih lajut »

Prabowo Pangkas Perjalanan Dinas, Kantor Sri Mulyani Bisa Hemat TriliunanPrabowo Pangkas Perjalanan Dinas, Kantor Sri Mulyani Bisa Hemat TriliunanPemerintah memangkas 50% anggaran perjalanan dinas Kemenkeu untuk efisiensi. Diperkirakan penghematan mencapai Rp 3 triliun hingga akhir tahun 2024.
Baca lebih lajut »



Render Time: 2025-02-15 05:27:35