Sri Mulyani Bakal Ajukan Perubahan Postur APBN 2022, DPR Ungkap Dua Caranya
Bisnis.com, JAKARTA — Dewan Perwakilan Rakyat atau DPR menyebut bahwa terbuka kemungkinan bagi pemerintah untuk mengubah postur anggaran pendapatan dan belanja negara atau APBN 2022. Hingga saat ini belum terdapat komunikasi formal dengan DPR terkait rencana itu, meskipun pemerintah sudah menyiapkannya.
Menurutnya, terdapat dua pilihan bagi pemerintah dalam merevisi postur APBN. Pertama adalah dengan mekanisme APBN-Perubahan , yang lazim dilakukan pada pertengahan tahun. "Kedua mekanisme itu mana yang akan dipakai, pemerintah sebagai penentunya," ujar Misbakhun kepada Bisnis, Rabu . "Sampai saat ini posisi DPR masih reses sehingga komunikasi politik yang ada belum pada komunikasi politik formal," kata Misbakhun.
Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama
Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.
Cerita Sri Mulyani Sempat Terpapar Covid-19 di Amerika SerikatMenteri Keuangan Sri Mulyani Indrawati sempat terinfeksi Covid-19 dalam kunjungan kerjanya di Amerika Serikat (AS). Money
Baca lebih lajut »
Sri Mulyani Terkena Covid di New York, Buku Rafael Nadal Temani Isolasi MandiriDi saat berjemur di dalam kamar hotel, Sri Mulyani tak pernah bosan lantaran ditemani buku tentang Rafael Nadal yang menginspirasi.
Baca lebih lajut »
Cara Sri Mulyani Jalani Isoman di New York, Membaca Buku Kisah Rafael NadalSri Mulyani membagikan kegiatannya saat tertular Covid-19 di New York, Amerika Serikat. Salah satunya membaca buku inspiratif.
Baca lebih lajut »
Sri Mulyani Sebut Perang Rusia-Ukraina Jadi Tantangan Pertumbuhan Ekonomi 2022Bukan lagi pandemi Covid, hambatan ekonomi Indonesia di 2022 datang dari perang Rusia-Ukraina yang bisa bikin inflasi tinggi.
Baca lebih lajut »
Kejamnya Covid Gak Kira-kira, Sri Mulyani Ungkap Situasi IniPandemi Covid-19 telah meluluhlantakkan perekonomian dunia.
Baca lebih lajut »