SPBU Cileungsi Kebakaran, Pertamina Pastikan Pasokan BBM Aman

Indonesia Berita Berita

SPBU Cileungsi Kebakaran, Pertamina Pastikan Pasokan BBM Aman
Indonesia Berita Terbaru,Indonesia Berita utama
  • 📰 detikfinance
  • ⏱ Reading Time:
  • 27 sec. here
  • 2 min. at publisher
  • 📊 Quality Score:
  • News: 14%
  • Publisher: 63%

Kebakaran terjadi di Stasiun Bahan Bakar Umum (SPBU) Cileungsi, Kabupaten Bogor pagi ini.

Senin, 11 Mar 2024 11:00 WIBKebakaran terjadi di Stasiun Bahan Bakar Umum Cileungsi, Kabupaten Bogor pagi ini. Meski demikian, pihak PT Pertamina pasokan BBM di kawasan Kabupaten Bogor aman.

Eko pun menjelaskan, kronologi terjadinya kebakaran tersebut. Dia mengatakan, kebakaran terjadi di satu unit mobil tangki B 9743 TEJ. Mobil tangki tersebut berkapasitas 24 KL yang membawa produk bahan bakar minyak jenis Pertalite di SPBU 34.168.05 Jalan Raya Cileungsi Jonggol, Gandoangan Kabupaten Bogor pukul 04.36 WIB.Ini Tantangan UMKM Otomotif Produksi Spare Part Kendaraan Listrik

"Pihak SPBU segera minta bantuan Dinas Pemadam Kebakaran setempat. Sekitar pukul 05.15 WIB api berhasil dipadamkan," katanya.

Berita ini telah kami rangkum agar Anda dapat membacanya dengan cepat. Jika Anda tertarik dengan beritanya, Anda dapat membaca teks lengkapnya di sini. Baca lebih lajut:

detikfinance /  🏆 18. in İD

Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama



Render Time: 2025-02-13 13:34:29