Federasi Sepak Bola Spanyol dilaporkan mengancam akan keluar dari UEFA lantaran diduga ingin menyelamatkan Luis Rubiales.
Beberapa anggota pemerintah Spanyol disebut meminta Rubiales mundur dari RFEF. Wakil Perdana Menteri Spanyol Yolanda Diaz mengatakan tindakan Rubiales 'tidak bisa diterima' dan 'merusak citra olahraga Spanyol'. Sementara Menteri Kebudayaan dan Olahraga Miquel Iceta menuntut Rubiales mundur.
Karena itu Camps yang merupakan tangan kanan Rubilaes berkirim surat kepada UEFA pada Jumat yang ingin Spanyol dikeluarkan dari UEFA., UEFA tidak memiliki kewenangan menjatuhkan sanksi apa pun kepada Spanyol karena campur tangan pemerintah. Jika upaya Camps itu berhasil, Spanyol bisa dikeluarkan dari UEFA. Yang berarti seluruh elemen dari RFEF juga tidak bisa berpartisipasi dalam kompetisi yang diselenggarakan UEFA, termasuk Liga Champions, Europa League, dan Euro.
Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama
Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.
Rubiales Dihukum FIFA, Federasi Sepakbola Spanyol Serang Korban Ciuman Bibir Sang PresidenFIFA telah menyatakan Rubiales sementara dilarang untuk aktif dalam kegiatan sepakbola baik lokal atau internasional.
Baca lebih lajut »
Luis Rubiales: Aksi tak senonoh yang menjadi ‘momen MeToo’ sepak bola SpanyolPemerintah Spanyol menyerukan kontroversi Luis Rubiales mencium striker perempuan Spanyol Jenni Hermoso saat Spayol memenangkan Piala Dunia Perempuan menjadi “momen MeToo” dalam dunia sepak bola di Spanyol. Ini adalah sejumlah hal yang perlu Anda ketahui tentang kontroversi ketua federasi sepakbola Spanyol itu.
Baca lebih lajut »
Pelatih Timnas Putri Spanyol Dicap Antek Luis Rubiales, Ditinggal StafSkandal Luis Rubiales kini mulai menyasar sosok yang dianggap anteknya. Salah satunya Jorge Vilda, pelatih Timnas Putri Spanyol, yang ditinggal semua stafnya.
Baca lebih lajut »
Iniesta Nilai Rubiales Rusak Citra Negara dan Sepakbola SpanyolAndres Iniesta mengecam tindakan Luis Rubiales yang melakukan pelecehan kepada pemain Timnas Wanita Spanyol. Rubiales dianggap merusak citra sepakbola Spanyol.
Baca lebih lajut »
- Ibu Presiden Federasi Spanyol Luis Rubiales Mogok Makan Tuntut Keadilan Bagi PutranyaAngeles Bejar, ibu dari presiden federasi Spanyol, Luis Rubiales, melakukan mogok makan dan memohon kepada Jenni Hermoso untuk jujur.
Baca lebih lajut »
Pelatih Timnas Putri Spanyol Kini Ikut Kritik Luis Rubiales!Pelatih Timnas Putri Spanyol Jorge Vilda akhirnya juga ikut menyerang Presiden RFEF Luis Rubiales. Ini sebagai imbas dirinya ditinggal staf dan pemain.
Baca lebih lajut »