Kepergian Achmad Yurianto membawa duka mendalam. Tak hanya bagi keluarga, namun juga bangsa Indonesia juga merasakan kehilangan sosok Yurianto.
Liputan6.com, Jakarta - Mantan Kepala Badan Nasional Penanggulangan Bencana Doni Monardo mengungkapkan tentang sosok mantan Jubir Covid-19 Achmad Yurianto yang meninggal dunia pada Sabtu 21 Mei 2022. Menurut Doni, Yurianto adalah sosok pahlawan.
"Kita kehilangan, beliau kebetulan orang militer, jadi disiplin penuh tanggung jawab, sabar, selalu tepat waktu pada saat menyampaikan pres rilis setiap hari," ujar dia.Doni mengaku sudah lama tidak berjumpa dengan Yuri. Terakhir saat Yurianto dirawat, Ia membesuknya di RSAPD Gatot Soebroto, Jakarta.
"Pada saat besuk, saya sempat meyapamikan pernyataan di depan istri beliau, bahwa Pak Yuri adalah pahlawan, jasa Pak Yuri luar biasa untuk bangsa Indonesia dalam penanganan covid-19. Pak Yuri yang awal covid-19 membeikan informasi kepada banyak pihak. penjelasan Pak Yuri dikkutip semua media," ujar dia.
Pria kelahiran di Malang, 11 Maret 1962 itu merupakan lulusan Fakultas Kedokteran Universitas Airlangga angkatan 1990. Sejak mahasiswa, Yurianto sudah mulai dekat dengan dunia semi-militer.
Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama
Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.
Achmad Yurianto Dikenal Sebagai Sosok Pengayom dan Suka Guyon |Republika OnlineKeluarga mengenal Achmad Yurianto sebagai sosok yang tidak suka mengeluh
Baca lebih lajut »
Mengenang Sosok Achmad Yurianto: Militer dan Dokter yang PeriangRencananya jenazah Achmad Yurianto akan dimakamkan di TPU di sekitar rumah duka pada Minggu, 22 Mei 2022 sekira pukul 08.00 WIB. Dia meninggal pada Sabtu malam.
Baca lebih lajut »
Dirut BPJS Kesehatan Kenang Achmad Yurianto: Sosok yang Low ProfileDirut BPJS Kesehatan Ali Ghufron Mukti mengenang Achmad Yurianto yang low profile.
Baca lebih lajut »
Kakak Kenang Sosok Achmad Yurianto: Irit Bicara, Banyak Berbuat BaikEks Juru Bicara Satuan Tugas (Satgas) penanganan COVID-19, Achmad Yurianto meninggal dunia pada Sabtu kemarin. Rencananya almarhum dimakamkan di Kota Batu, Jatim.
Baca lebih lajut »
Achmad Yurianto di Mata Keluarga: Suka Guyon, Nggak Terlihat SakitMeninggalnya mantan Jubir Covid-19 Achmad Yurianto mengejutkan keluarga besarnya, termasuk sang kakak kandung, Sri Yurianti. Dia pun mengenang sosok kakaknya. Meninggalnya...
Baca lebih lajut »
Terawan: Achmad Yurianto Prajurit Gigih yang Bisa DiteladaniMantan Menkes Terawan menyatakan bahwa almarhum Achmad Yurianto merupakan prajurit yang gigih serta pantas untuk diteladani.
Baca lebih lajut »