Soroti Wacana Pembentukan 40 Pos Kementerian, Mahfud MD Nilai Hanya akan Perbanyak Sumber Korupsi

Mahfud MD Berita

Soroti Wacana Pembentukan 40 Pos Kementerian, Mahfud MD Nilai Hanya akan Perbanyak Sumber Korupsi
MenteriPrabowo SubiantoKorupsi
  • 📰 suaradotcom
  • ⏱ Reading Time:
  • 23 sec. here
  • 5 min. at publisher
  • 📊 Quality Score:
  • News: 22%
  • Publisher: 53%

Mencuat kabar bahwa presiden terpilih Prabowo akan menambah pos menteri di kabinetnya yang baru. Disebut ada 40 pos menteri yang disiapkan.

"Nanti orang bikin kegiatan, pemilu menang, karena terlalu banyak yang dijanjikan, menteri-menteri diperluas lagi. Menteri dulu kan 26, jadi 34, lalu ditambah lagi. Besok pemilu yang akan datang tambah lagi jadi 60, pemilu lagi tambah lagi," kata Mahfud dalam acara seminar nasional di Universitas Islam Indonesia , Rabu .Mantan Menkopolhukam itu memberi contoh negara lain yakni Amerika Serikat. Negeri Paman Sam tersebut jika dibandingkan hanya memiliki belasan menteri saja.

"Kemenko dihapus aja tuh, nggak ada gunanya. karena saya sudah mendengar rencana susunan kabinet, saya perhalus. Kemenko tidak harus ada sesuai dengan undang-undang," ujarnya. "Akhirnya, rumusan begitu tapi semangatnya terus bukan bagi-bagi kekuasaan gitu. Semangatnya itu membatasi jumlah-jumlah pejabat setingkat menteri karena semakin banyak itu semakin banyak sumber korupsi, itu semua anggaran, itu," tandasnya.

Berita ini telah kami rangkum agar Anda dapat membacanya dengan cepat. Jika Anda tertarik dengan beritanya, Anda dapat membaca teks lengkapnya di sini. Baca lebih lajut:

suaradotcom /  🏆 28. in İD

Menteri Prabowo Subianto Korupsi

Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama

Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.

Respons PKS Soroti Wacana Pembentukan Presidential Club: Kalau Wadah Formal Sudah Ada WantimpresRespons PKS Soroti Wacana Pembentukan Presidential Club: Kalau Wadah Formal Sudah Ada WantimpresDPP Partai Keadilan Sehahtera (PKS) merespons usulan presiden terpilih Prabowo Subianto yang berniat membentuk presidential club atau klub presiden.
Baca lebih lajut »

Wacana Pembentukan Presidential Club, PDIP: Basa-basi Gimik Politik PrabowoWacana Pembentukan Presidential Club, PDIP: Basa-basi Gimik Politik PrabowoUsulan ini menunjukkan indikasi pak Prabowo kurang pede dalam mengemban tanggung jawab mewujudkan empat misi Indonesia merdeka
Baca lebih lajut »

Soal Wacana Pembentukan Presidential Club, PKS Ingatkan Sudah Ada WantimpresSoal Wacana Pembentukan Presidential Club, PKS Ingatkan Sudah Ada WantimpresPresidential club dapat menjadi wadah informal pertemuan para mantan Presiden.
Baca lebih lajut »

Soal Wacana Pembentukan Presidential Club, Barikade 98: Lebih Bagus Bentuk Indonesia Lawyers ClubSoal Wacana Pembentukan Presidential Club, Barikade 98: Lebih Bagus Bentuk Indonesia Lawyers Club Berita Soal Wacana Pembentukan Presidential Club, Barikade 98: Lebih Bagus Bentuk Indonesia Lawyers Club  terbaru hari ini 2024-05-08 02:22:54 dari sumber yang terpercaya
Baca lebih lajut »

Pesan JK Ke Prabowo Soal Isu Pembentukan 40 Pos Kementerian: Jangan Sampai Jadi Kabinet PolitikPesan JK Ke Prabowo Soal Isu Pembentukan 40 Pos Kementerian: Jangan Sampai Jadi Kabinet PolitikPembentukan pos kementerian, kata JK, harus dibentuk berdasarkan program pemerintah yang akan akan datang
Baca lebih lajut »

Wacana Prabowo Bakal Tambah Kementerian, Wapres Sebut 34 Pos Sudah IdealWacana Prabowo Bakal Tambah Kementerian, Wapres Sebut 34 Pos Sudah IdealWapres mengatakan, jumlah kementerian di era kabinet Indonesia Maju (KIM) saat ini sudah dalam komposisi yang ideal bagi pemerintahan
Baca lebih lajut »



Render Time: 2025-02-21 05:01:09