Song Hye Kyo Punya Sosok Panutan di Drama Baru 'The Glory', Akui Semakin Kesulitan Akting

Indonesia Berita Berita

Song Hye Kyo Punya Sosok Panutan di Drama Baru 'The Glory', Akui Semakin Kesulitan Akting
Indonesia Berita Terbaru,Indonesia Berita utama
  • 📰 wow_keren
  • ⏱ Reading Time:
  • 77 sec. here
  • 3 min. at publisher
  • 📊 Quality Score:
  • News: 34%
  • Publisher: 80%

Song Hye Kyo Punya Sosok Panutan di Drama Baru 'The Glory', Akui Semakin Kesulitan Akting TheGlory SongHyeKyo

TV WowKeren - Baru-baru ini, Song Hye Kyo melakukan pemotretan dengan majalah Harper's Bazaar Korea untuk menghiasi sampul edisi Maret mendatang. Dalam sesi wawancara pemotretan tersebut, sang aktris membicarakan tentang drama terbarunya yang berjudul"The Glory" dibintangi bersama Lee Do Hyun.

"The Glory" sendiri menceritakan tentang seorang gadis yang bermimpi menjadi arsitek namun harus menjadi korban kekerasan dan bullying dari sesama siswa. Setelah dewasa, gadis itu menunggu dan merencanakan balas dendam dengan menjadi guru SD anak pelaku bullying. Dalam drama ini, Song Hye Kyo memerankan karakter Moon Dong Eun.

Kendati sudah populer cukup lama, Song Hye Kyo tetap menunjukkan keprihatinannya dalam hal akting. Dengan rendah hati, sang aktris menyatakan bahwa tidak semua pekerjaannya akan mempunyai hasil yang sama. Menurutnya, semakin hari akting semakin sulit saja. Sementara itu, masih belum ada keterangan lebih lanjut kapan"The Glory" akan ditayangkan. Drama yang dirangkum dalam 8 episode ini nantinya akan dirilis pada tahun 2022 ini melalui layanan streaming Netflix.

Dalam wawancara setelah pemotretan, Song Hye Kyo mengungkapkan perasaannya bergabung dalam drama"The Glory" yang baru mulai syuting."Bisa dibilang karya dan genre ini adalah drama balas dendam pertamaku. Karena warna dan karakter sangat bertolak belakang dari apa yang pernah kulakukan, aku menantikan ekspresi dan emosi baru yang muncul saat akting," ungkapnya.

"Aku adalah orang yang menganggap proses itu penting. Tentu saja hasil itu penting, tapi memang demikian adanya. Seni bukanlah sesuatu yang kuhasilkan sendiri. Keharmonisan dan irama dengan orang-orang yang bekerja dengan sutradara, penulis, dan staf kini jadi lebih berharga," kata Song Hye Kyo.

Berita ini telah kami rangkum agar Anda dapat membacanya dengan cepat. Jika Anda tertarik dengan beritanya, Anda dapat membaca teks lengkapnya di sini. Baca lebih lajut:

wow_keren /  🏆 5. in İD

Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama

Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.

Bintangi Iklan yang Sama, Perbedaan Usia Kim Hye Soo dan Han So Hee Jadi SorotanBintangi Iklan yang Sama, Perbedaan Usia Kim Hye Soo dan Han So Hee Jadi SorotanSetelah membintangi iklan yang sama, perbedaan usia Han So Hee dan Kim Hye Soo menjadi sorotan. Penasaran kenapa? Simak penjelasan lengkapnya dalam berita di bawah ini.
Baca lebih lajut »

Ketua Satgas COVID-19: Ibu adalah Sosok Panutan Penerapan ProkesKetua Satgas COVID-19: Ibu adalah Sosok Panutan Penerapan ProkesIbu menjadi sosok panutan mendorong penerapan protokol kesehatan (prokes).
Baca lebih lajut »

Minyak Goreng Murah Masih Langka, Pedagang Enggak Punya PilihanMinyak Goreng Murah Masih Langka, Pedagang Enggak Punya PilihanKetersediaan minyak goreng harga murah masih terbatas di Pasar Baru Bekasi sehingga membuat pedagang mengaku tidak punya pilihan selain membeli di agen dengan harga...
Baca lebih lajut »

Sengit, Babak Pertama Atalanta vs Juventus Berakhir 0-0 : Okezone BolaSengit, Babak Pertama Atalanta vs Juventus Berakhir 0-0 : Okezone BolaSengit, Babak Pertama Atalanta vs Juventus Berakhir 0-0 LengkapCepatBeritanya Bola SepakBola LigaItalia SerieA .
Baca lebih lajut »

Kembalikan Kejayaan Olahraga, KONI DKI Jaya Layak Dipimpin Sosok MudaKembalikan Kejayaan Olahraga, KONI DKI Jaya Layak Dipimpin Sosok MudaWakil Gubernur DKI Jakarta, Ahmad Riza Patria sepakat KONI DKI Jakarta dipimpin sosok muda yang mewakili pembaruan dan punya kemampuan mengembalikan kejayaan olahraga...
Baca lebih lajut »

Ingatkan Peserta Ritual, Ini Sosok Juru Kunci Pantai Payangan JemberIngatkan Peserta Ritual, Ini Sosok Juru Kunci Pantai Payangan JemberSudah peringatkan peserta ritual, siapa sosok juru kunci Pantai Payangan di Jember, Jawa Timur?
Baca lebih lajut »



Render Time: 2025-03-09 19:33:35