Penjabat (Pj) Gubernur DKI Jakarta Heru diduga melakukan maladministrasi dalam merotasi jabatan Marullah Matali menjadi Deputi Bidang Kebudayaan dan Pariwisata.
JawaPos.com – Direktur Eksekutif Yayasan Kebijakan Publik Indonesia Teguh Nugroho menduga ada potensi maladmintrasi yang dilakukan oleh Penjabat Gubernur DKI Jakarta dalam merotasi jabatan Marullah Matali menjadi Deputi Bidang Kebudayaan dan Kepariwisataan.
Baca juga:Jadi Tersangka Korupsi, Bupati Bangkalan Tuding Sekda dan Plt BKD“Ketentuan dalam PP tersebut untuk mencegah terjadinya abuse of power para Pj yang diangkat Kemendagri dan tidak memiliki legitimasi dari rakyat pemilih. Apalagi Heru menjadi PJ dalam rentang waktu yang lama, 2 tahun,” kata Teguh.
Baca juga:Tak Terima Marullah Dicopot dari Sekda, Ormas Ini Akan Demo HeruJika terbukti ada maladmintrasi, Teguh mengatakan bahwa Ombudsman dapat meminta Heru untuk membatalkan keputusannya.
Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama
Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.
Terkini Metro: Selera Politik Heru Budi dan Calon Sekda DKI, Parkir Liar Grand IndonesiaBerita top metro hari ini seputar pencopotan Sekda DKI Marullah Matali, parkir liar di Jakarta, hingga mundurnya Michael Sianipar dari PSI. TempoMetro
Baca lebih lajut »
Jokowi Wanti-wanti Soal Hitungan Soal Beras: Jangan Sampai Keliru, Tidak Ada Cadangan ...Jokowi meminta ke seluruh jajarannya untuk memastikan kebutuhan pasokan beras nasional tercukupi, terutama dalam menghadapi ancaman krisis pangan.
Baca lebih lajut »
Pj Gubernur Heru Budi Sambangi Imam Besar Masjid Istiqlal, Ingin Jalin Kerja SamaPj Gubernur DKI Jakarta Heru Budi Hartono meningkatkan sinergi dengan silaturahmi dengan Imam Besar Masjid Istiqlal Nasaruddin Umar, beserta para pengurusnya
Baca lebih lajut »
Jelang 2 Bulan Heru Pimpin Jakarta, Fraksi PDIP DKI: Kinerja Belum Tampak | merdeka.comNamun demikian, Gembong melihat Heru sudah menyiapkan pondasi percepatan pembangunan di Jakarta. Dilihat dari baiknya komunikasi Pemprov DKI dan pemerintah pusat.
Baca lebih lajut »
Heru Harap Bendungan Ciawi jadi Solusi Atasi Banjir Jakarta | merdeka.comHeru menyampaikan, pembangunan Bendungan Ciawi sama halnya dengan pembangunan Bendungan Sukamahi. Sama-sama diharapkan bisa mengurangi banjir di wilayah DKI Jakarta.
Baca lebih lajut »