Soal Revisi UU KPK, Nasdem: Kita Masih Tunggu Presiden

Indonesia Berita Berita

Soal Revisi UU KPK, Nasdem: Kita Masih Tunggu Presiden
Indonesia Berita Terbaru,Indonesia Berita utama
  • 📰 republikaonline
  • ⏱ Reading Time:
  • 33 sec. here
  • 2 min. at publisher
  • 📊 Quality Score:
  • News: 16%
  • Publisher: 63%

Nasdem akan tetap mendukung Presiden Jokowi apapun keputusannya.

REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA -- Sekretaris Jenderal Partai Nasdem Johnny G Plate mengatakan, Nasdems masih menunggu keputusan Presiden Joko Widodo terkait wacana dikeluarkannya peraturan pemerintah pengganti UU KPK. Akan tetapi, ia menegaskan, apapun keputusan Jokowi, Nasdem akan tetap mendukung periode kedua kepemimpinan presiden hingga selesai.

Baca Juga Ia mengatakan, tak bisa berandai-andai jika Fraksi Nasdem akan mendukung Jokowi atau tidak, yang menerbitkan perppu untuk Undang-Undang KPK yang baru disahkan. Sebab, hingga sampai saat ini Jokowi belum pasti akan menerbitkan perppu KPK tersebut. "Cara menolak macam-macam, kalau kami bisa melalui pembicaraan yang tertutup bisa melalui media. Kalau kami kan mempunyai cara sendiri, untuk mendiskusikan," kata dia.

Setelah itu, barulah pihak yang menolak UU KPK bisa mengajukan gugatan. Perubahan UU KPK bisa dilakukan dengan legislatif review di parlemen, judicial review di Mahkamah Konstitusi, dan Perppu.

Berita ini telah kami rangkum agar Anda dapat membacanya dengan cepat. Jika Anda tertarik dengan beritanya, Anda dapat membaca teks lengkapnya di sini. Baca lebih lajut:

republikaonline /  🏆 16. in İD

Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama

Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.

Soal Perppu KPK, Sekjen: Nasdem Dukung Kebijakan PresidenSoal Perppu KPK, Sekjen: Nasdem Dukung Kebijakan Presiden'Yang pasti Fraksi Nasdem sejak 2014 sampai sekarang bahkan sampai 2024 akan mendukung kebijakan presiden,' kata Johnny G Plate.
Baca lebih lajut »

NasDem tunggu sikap Presiden terkait UU KPKNasDem tunggu sikap Presiden terkait UU KPKSekretaris Jenderal DPP Partai NasDem Jhonny G. Plate mengatakan partainya menunggu sikap final Presiden Joko Widodo terkait dengan polemik UU KPK, ...
Baca lebih lajut »

Nasdem Ajukan Kader Perempuan Lestari Moerdijat sebagai Pimpinan MPRNasdem Ajukan Kader Perempuan Lestari Moerdijat sebagai Pimpinan MPRPlate menuturkan, Nasdem sengaja mengajukan kader perempuan untuk menjadi salah satu pimpinan MPR periode mendatang.
Baca lebih lajut »

NasDem Sedang Siapkan Calon Pemimpin Lewat GBHPNasDem Sedang Siapkan Calon Pemimpin Lewat GBHPFGD GBHP Nasdem ini berupaya menyatukan visi dan misi seluruh kader untuk mencapai tujuan ideologis. PartaiNasdem
Baca lebih lajut »

Orasi Aksi Mujahid 212 Minta Jokowi Turun, NasDem: Basi, Sudah LewatOrasi Aksi Mujahid 212 Minta Jokowi Turun, NasDem: Basi, Sudah Lewat'Jangan aspirasi mahasiswa ditumpangi macam-macam. Sudah basi, Bos. Sudah lewat. Jokowi terpilih secara konstitusi, sah,' kata Irma Suryani.
Baca lebih lajut »

Kader Kredibel NasDem Disiapkan Pimpin MPRKader Kredibel NasDem Disiapkan Pimpin MPRNasDem memiliki komitmen politik untuk membicarakan dan membangun MPR sebagai lembaga yang mengutamakan proses gotong royong
Baca lebih lajut »



Render Time: 2025-04-25 09:38:43