Soal Relaksasi PSBB DKI, Politikus Golkar: Silakan Asal Siap Menanggung Risikonya via tribunnews
menyarankan Pemprov DKI tetap memperketat PSBB dan tidak melakukan pelonggaran jika belum siap dengan segala risikonya.
"Saran saya kalau kita belum siap, tetap diberlakukan. Kalau pemerintah sudah siap dengan segala risiko yang ada, kan faktanya ketika dilonggarin malah makin banyak," ungkap Basri saat ditemui di Gedung DPRD DKI, Jakarta Pusat, Senin . Bila Pemprov DKI berniat melakukan relaksasi PSBB, mereka harus mempertimbangkan bagaimana cara supaya mengefektifkan penegakan hukum di lapangan, kesiapan Dinas Kesehatan, serta pengaturan kebijakan yang lebih tegas.Politikus Golkar ini mengatakan jangan sampai kebijakan pelonggaran itu justru menyengsarakan rakyat.
Jika gagal, maka bukan tidak mungkin nasib Jakarta sama seperti negara lain yang mengambil langkah lockdown."Jangan dilonggarin tapi akhirnya mencelakakan rakyat. Akhirnya pemerintah sengsara, rakyat sengsara, ekonomi makin lumpuh yang ujung-ujungnya lockdown sama dengan negara-negara lain," ujar dia.
"Jadi tanggapan kita dari fraksi Golkar, mau dilonggarkan atau tidak silakan dikaji baik-baik," katanya.Menteri Koordinator Pembangunan Manusia dan Kebudayaan Muhadjir Effendy mengatakan pemerintah saat ini fokus pada pengurangan penerapan Pembatasan Sosial Berskala Besar .
Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama
Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.
Fraksi Golkar DPRD DKI Minta PSBB Jakarta DiperpanjangBaco meminta Pemprov DKI jika memang ingin melakukan relaksasi atau pelonggaran PSBB, maka tetap harus mengedepankan protokol kesehatan dan penegakan hukum yang jelas.
Baca lebih lajut »
Pemprov DKI sanksi jutaan rupiah tempat makan pelanggar PSBBPemerintah Provinsi DKI Jakarta memberi sanksi jutaan rupiah terhadap tempat usaha penyedia makan pelanggar Pembatasan Sosial Berskala Besar (PSBB) secara ...
Baca lebih lajut »
Satpol PP DKI Jatuhkan Sanksi kepada 9.580 Pelanggar PSBB Tahap IISatpol PP DKI telah menjatuhkan sanksi kepada 9.580 pelanggar pembatasan sosial berskala besar (PSBB) Tahap II di Jakarta.
Baca lebih lajut »
Pemprov DKI Denda 15 Resto dan Hotel yang Langgar PSBBRestoran/hotel terbanyak yang kena sanksi karena pelanggaran PSBB sejauh ini ada di wilayah Jakarta Selatan yakni empat tempat.
Baca lebih lajut »
Sedikit Masyarakat Lapor Kematian Selama PSBB, Pemprov DKI Akan Jemput BolaBanyak masyarakat di Jakarta tidak melaporkan kematian ke Dinas Dukcapil saat terjadi wabah Corona. Dukcapil akan jemput bola untuk mendata langsung.
Baca lebih lajut »