Ferdy Sambo bersikeras Putri Candrawathi telah diperkosa oleh Brigadir Nofriansyah Yosua Hutabarat atau Brigadir J di Magelang.
Jakarta, Beritasatu.com - Ferdy Sambo bersikeras bahwa Putri Candrawathi telah diperkosa oleh Brigadir Nofriansyah Yosua Hutabarat atau Brigadir J di Magelang. Sambo menegaskan bahwa, dirinya tidak berbohong mengenai kejadian itu.
Hal itu disampaikan Sambo dalam persidangan pembunuhan berencana yang menewaskan Brigadir J. Duduk sebagai terdakwa dalam persidangan di Pengadilan Negeri Jakarta Selatan , Senin kali ini yakni Ferdy Sambo, Putri Candrawathi, Bharada Richard Eliezer Pudihang Lumiu atau Bharada E, Kuat Ma'ruf, serta Ricky Rizal.
Sementara sebelumnya, ahli kriminologi Muhammad Mustofa dalam persidangan yang sama menyampaikan bahwa pelecehan seksual yang diklaim dialami Putri Candrawathi tak dapat dijadikan motif di kasus dugaan pembunuhan berencana yang menewaskan Brigadir J. Hal itu mengingat klaim pelecehan dimaksud tidak didukung bukti kuat. "Artinya kalau tidak ada bukti tidak bisa jadi motif?" cecar jaksa ...
Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama
Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.
CEK FAKTA: Terbukti Selingkuh, Ferdy Sambo Akhirnya Talak Putri Candrawathi, Benarkah?Benarkah Putri Candrawathi ditalak Ferdy Sambo?
Baca lebih lajut »
Terseret Kasus Brigadir J, Putri Candrawathi Ngambek Pada Ferdy Sambo, “Kenapa Saya Dibawa-bawa”Ferdy Sambo dihadirkan dalam sidang perintangan penyidikan atau obstruction of justice untuk terdakwa Irfan Widyanto. Dalam persidangan ini dirinya juga.....
Baca lebih lajut »
Terindikasi Berbohong, Ferdy Sambo dan Putri Candrawathi Bantah Hasil Tes PoligrafSidang kasus pembunuhan berencana Yosua Hutabarat memasuki babak pemeriksaan ahli.
Baca lebih lajut »
Momen Putri Ngobrol dengan Ferdy Sambo dan Ricky Rizal Ngobrol di Ruang SidangTerdakwa Ricky Rizal, Kuat Maruf, Ferdy Sambo, dan Putri Candrawathi kembali hadir di PN Jaksel, hari ini, Senin (19/12/2022).
Baca lebih lajut »
Kriminolog Heran, Putri Dilecehkan Namun Ferdy Sambo Tak Dorong VisumKriminolog mengungkapkan rasa herannya karena Putri Candrawathi tidak melakukan visum, padahal ia mengklaim telah dilecehkan oleh Brigadir J.
Baca lebih lajut »