Semua pihak diimbau bersabar soal motif pembunuhan Brigadir J.
REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA -- Komisi Kepolisian Nasional menanggapi positif kabar penetapan Irjen Pol Ferdy Sambo sebagai tersangka atas kematian Brigadir J. Kompolnas meyakini hal ini sebagai bukti transparansi dan kinerja Polri.
Baca Juga Yusuf menilai penetapan tersangka atas Ferdy Sambo sekaligus menegasikan aksi tembak menembak di rumah dinas Jenderal bintang dua itu. Pihak kepolisian awalnya menyebut ada adu tembak antara Brigadir J dan Bharada E. Keduanya merupakan ajudan Ferdy. Yusuf menganggap Kapolri, Timsus dan Kabareskrim layak mendapat apresiasi dalam kasus Brigadir J. Sebab mereka dianggap memiliki ketegasan hukum yang tidak diragukan lagi."Kompolnas akan terus mengawasi. Kompolnas tegak lurus melaksanakan arahan Presiden agar jangan ditutup-tutupi," tegas Yusuf.
Sebelumnya, Kapolri Jenderal Polisi Listyo Sigit Prabowo telah mengumumkan bahwa mantan kadiv Propam Mabes Polri Irjen Pol Ferdy Sambo sebagai tersangka. Ia ditetapkan sebagai tersangka bersama dua anggotanya Brigadir RR dan Bharada RE.
Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama
Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.
Kuasa Hukum Hormati Penetapan Tersangka Irjen Ferdy Sambo |Republika OnlineFerdy Sambo disebut akan mematuhi seluruh proses hukum.
Baca lebih lajut »
Irjen Sambo Trending, Bahas Soal Skenario Sabotase Bukti CCTVIrjen Ferdy Sambo ini diamankan di Mako Brimob untuk menjalani pemeriksaan atas tewasnya Brigadir J
Baca lebih lajut »
Kapolri Soal Kasus Brigadir J: Irjen Ferdy Sambo Terancam Hukuman MatiKapolri mengumumkan bahwa Irjen Ferdy Sambo menjadi tersangka kasus pembunuhan Brigadir J. Puluhan orang ikut diperiksa keterlibatannya.
Baca lebih lajut »
Alasan Komnas HAM Soal Belum Periksa Istri Irjen Sambo - Pikiran-Rakyat.comKomnas HAM belum melakukan pemeriksaan terhadap istri eks Kadiv Propam Polri Irjen Ferdy Sambo, Putri Candrawathi.
Baca lebih lajut »
Ferdy Sambo Jadi Tersangka Pembunuhan Brigadir J, Kuasa Hukum: Kami Hormati Penetapan Tersebut : Okezone NasionalFerdy Sambo Jadi Tersangka Pembunuhan Brigadir J, Kuasa Hukum: Kami Hormati Penetapan Tersebut LengkapCepatBeritanya BeritaTerkini Berita News BeritaNasional .
Baca lebih lajut »