Soal HAKI Citayam Fashion Week, Ini Aturan Merek yang Tidak Bisa Daftar dan Ditolak

Indonesia Berita Berita

Soal HAKI Citayam Fashion Week, Ini Aturan Merek yang Tidak Bisa Daftar dan Ditolak
Indonesia Berita Terbaru,Indonesia Berita utama
  • 📰 KompasTV
  • ⏱ Reading Time:
  • 51 sec. here
  • 2 min. at publisher
  • 📊 Quality Score:
  • News: 24%
  • Publisher: 63%

Kemenkumham menyatakan akan mengumumkan hasil permohonan merek Citayam Fashion Week akan diberikan pada pemohon atau tidak dalam dua bulan.

- Gelaran catwalk di jalan kawasan Dukuh Atas, Sudirman Jakarta atau yang dikenal sebagai Citayam Fashion Week kembali menjadi perbincangan warganet.

Hal itu setelah dua perusahaan yakni PT Tiger Wong Entertainment milik artis Baim Wong dan perusahaan influencer Indigo Aditya Nugroho sama-sama berusaha untuk mendapatkan Hak atas Kekayaan Intelektual dari merek Citayam Fashion Week. Keduanya terpantau mendaftarkan Citayam Fashion Week sebagai merek ke Direktorat Jenderal Kekayaan Intelektual Kementerian Hukum dan HAM .

Koordinator Humas Direktorat Jenderal Kekayaan Intelektual Kemenkumham Irma Mariana mengatakan akan memeriksa terlebih dahulu berkas dari keduanya."Nanti yang dapat merek bisa salah satu atau malah dua-duanya enggak dapat. Itu tergantung hasil pemeriksaan," ujar Irma melansirKemenkumham menyatakan akan mengumumkan hasil permohonan merek pada pemohon atau tidak dalam dua bulan.

Nantinya jika dalam pengumuman tak ada keberatan, Kemenkumham akan memeriksa substansinya dalam waktu 150 hari kerja.Peraturan mengenai merek yang tidak bisa didaftarkan dan ditolak telah diatur dalam undang-undang.

Berita ini telah kami rangkum agar Anda dapat membacanya dengan cepat. Jika Anda tertarik dengan beritanya, Anda dapat membaca teks lengkapnya di sini. Baca lebih lajut:

KompasTV /  🏆 22. in İD

Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama

Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.

Baim Wong dan Indigo Rebutan HAKI Merek Citayam Fashion WeekBaim Wong dan Indigo Rebutan HAKI Merek Citayam Fashion WeekCitayam Fashion Week tengah jadi perbincangan hangat. Perusahaan milik Baim Wong dan Indigo Aditya Nugroho tengah rebutan HAKI merek Citayam Fashion Week.
Baca lebih lajut »

Kemenkumham Buka Suara soal Pihak yang Daftarkan Merek Citayam Fashion Week, Ini KatanyaKemenkumham Buka Suara soal Pihak yang Daftarkan Merek Citayam Fashion Week, Ini KatanyaJika dari pemohon tak bisa memenuhi syarat maka merek Citayam Fashion Week tak bisa diberikan padanya.
Baca lebih lajut »

Baim Wong dan Indigo Rebutan Hak Intelektual Citayam Fashion Week, Sama-sama Daftar ke Dirjen HAKIBaim Wong dan Indigo Rebutan Hak Intelektual Citayam Fashion Week, Sama-sama Daftar ke Dirjen HAKIArtis Baim Wong, lewat perusahaannya PT Tiger Wong Entertainment mendaftarkan brand Citayam Fashion Week sebagai Hak Kekayaan Intelektual (HAKI) pada Direktorat Jenderal HAKI, Kementerian Hukum dan HAM.
Baca lebih lajut »

Baim Wong Soal HAKI-kan Citayam Fashion Week: Berawal Semua Ini karena Istri Saya - Pikiran-Rakyat.comBaim Wong Soal HAKI-kan Citayam Fashion Week: Berawal Semua Ini karena Istri Saya - Pikiran-Rakyat.comPT Tiger Wong Entertainment tercatat sebagai pihak yang mendaftarkan Citayam Fashion Week ke Pangkalan Data Keyakinan Intelektual (PDKI).
Baca lebih lajut »

Jangan Dilarang! Kata Presiden Jokowi Soal 'Citayam Fashion Week'Jangan Dilarang! Kata Presiden Jokowi Soal 'Citayam Fashion Week'Kepala Negara menilai apa yang dilakukan remaja-remaja dalam kegiatan yang dikenal dengan sebutan 'Citayam Fashion Week' merupakan bentuk kreativitas yang positif dan harus didukung selama tidak melanggar aturan.
Baca lebih lajut »



Render Time: 2025-03-13 02:55:25