SMK di Jabar Dilibatkan dalam Produksi Ventilator |Republika Online

Indonesia Berita Berita

SMK di Jabar Dilibatkan dalam Produksi Ventilator |Republika Online
Indonesia Berita Terbaru,Indonesia Berita utama
  • 📰 republikaonline
  • ⏱ Reading Time:
  • 39 sec. here
  • 2 min. at publisher
  • 📊 Quality Score:
  • News: 19%
  • Publisher: 63%

Ada empat SMK di Bandung dan Cimahi yang dilibatkan memproduksi ventilator

REPUBLIKA.CO.ID, BANDUNG -- Kepala Dinas Pendidikan Provinsi Jawa Barat Dewi Sartika mengatakan sejumlah SMK di Jabar dilibatkan dalam produksi ventilator yakni SMK 4 Bandung, SMK 6 Bandung, SMK 8 Bandung dan SMK 1 Cimahi.

Dewi mengatakan, para siswa SMK tersebut membantu pembuatan ventilator sebanyak 500 unit. Dari jumlah tersebut, 80 unit di antaranya akan diberikan kepada Pemerintah Daerah Provinsi Jabar. Selain itu, kata dia, Disdik Jabar pun menyerahkan sejumlah bantuan dari insan pendidikan Jabar kepada Ketua Harian Gugus Tugas Percepatan Penanggulangan Covid-19 Jabar yang juga Sekretaris Daerah Provinsi Jabar Setiawan Wangsaatmaja.

Rinciannya, kata Dewi, uang sebesar Rp 2 miliar yang disalurkan melalui Jabar Bergerak, Rp950 juta dari SMA/SMK/SLB se-Jabar yang disalurkan langsung kepada warga terdampak COVID-19. Kemudian, 23.214 paket sembako, 2.294 pcs Alat Pelindung Diri , 128.213 masker, 9.956 liter hand sanitizer, 7.611 liter disinfektan, dan 2.990 face shield.

Berita ini telah kami rangkum agar Anda dapat membacanya dengan cepat. Jika Anda tertarik dengan beritanya, Anda dapat membaca teks lengkapnya di sini. Baca lebih lajut:

republikaonline /  🏆 16. in İD

Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama

Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.

Pemprov Jabar Fasilitasi 86 Warga Jabar Pulang dari Saudi |Republika OnlinePemprov Jabar Fasilitasi 86 Warga Jabar Pulang dari Saudi |Republika Online86 warga Jabar dari Saudi akan menjalani tes swab.
Baca lebih lajut »

Kang Uu Minta ASN di Jabar Hindari Empat Hal IniKang Uu Minta ASN di Jabar Hindari Empat Hal IniKang Uu Ruzhanul Ulum meminta semua Aparatur Sipil Negara (ASN) di Jabar untuk menghindari empat hal KangUu
Baca lebih lajut »

Jabar Jadi Rujukan Pemerintah Pusat dalam Percepatan Penanggulangan KemiskinanJabar Jadi Rujukan Pemerintah Pusat dalam Percepatan Penanggulangan KemiskinanJawa Barat (Jabar) menjadi salah satu provinsi dengan progres kemajuan penurunan kemiskinan yang cukup cepat di Indonesia. Kemiskinan
Baca lebih lajut »

86 warga Jabar pulang dari Arab Saudi dalam kondisi sehat86 warga Jabar pulang dari Arab Saudi dalam kondisi sehat'Pemprov Jawa Barat melaksanakan beberapa prosedur kesehatan sejak dari Bandara Soekarno Hatta kepada WNI yang pulang dari Riyadh untuk memastikan warga sehat dan Jabar tetap aman.' COVID19
Baca lebih lajut »

Corona, AHM Dukung Siswa SMK Belajar di Rumah Lewat e-LearningCorona, AHM Dukung Siswa SMK Belajar di Rumah Lewat e-LearningAstra Honda Motor (AHM) ikut mendukung aktivitas belajar mengajar di rumah saat pandemi Corona melalui kehadiran portal e-learning Edukasi Satu Hati
Baca lebih lajut »

Jabar Pastikan Faskes Covid-19 Sesuai Standar WHO |Republika OnlineJabar Pastikan Faskes Covid-19 Sesuai Standar WHO |Republika OnlineODP dan PDP yang meninggal dimasukan dalam daftar korban Covid-19.
Baca lebih lajut »



Render Time: 2025-03-06 18:54:09