Gelandang timnas Indonesia U-23, Beckham Putra mengungkapkan Garuda Muda dalam kondisi baik jelang pertemuan melawan Timnas Malaysia U-23 di Piala AFF U-23 2023.
Beckham Putra merayakan golnya di laga Kamboja U-22 vs Indonesia U-22 di Grup A SEA Games 2023 di OLympic Stadium, Rabu malam WIB. Bola.net/Abdul AzizGelandang timnas Indonesia U-23, Beckham Putra mengungkapkan Garuda Muda dalam kondisi baik jelang pertemuan melawan Timnas Malaysia U-23. Duel Indonesia vs Malaysia di laga perdana Grup B Piala AFF U-23 2023 ini bakal digelar di Rayong Provincial Stadium, Thailand, Jumat malam WIB.
Timnas Indonesia U-23 menargetkan kemenangan ketika bertemu Malaysia di laga perdana. Raihan tiga poin yang bisa memudahkan Garuda Muda melaju ke semifinal Piala AFF U-23 2023. Dengan kemenangan, bisa dipastikan timnas Indonesia bisa lolos ke empat besar. Pasalnya, satu tim lain yang menghuni Grup B adalah Timor Leste yang di atas kertas seharusnya lebih mudah untuk dikalahkan.
Dan jelang pertemuan melawan Malaysia U-23 di laga Piala AFF U-23 yang disiarkan SCTV dan live streaming Vidio, Beckham Putra memberikan update terkait kondisi skuad Timnas Indonesia U-23.
Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama
Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.
Pelatih Malaysia: Indonesia Pakai Skuad Terbaik di Piala AFF U-23Pelatih Malaysia U-23 E Elavarasan waswas dengan kekuatan Timnas Indonesia U-23 saat bentrok di Grup B Piala AFF U-23 2023.
Baca lebih lajut »
Jadwal Indonesia vs Malaysia di Piala AFF U-23 2023Timnas Indonesia u-23 akan menghadapi Malaysia dalam laga Piala AFF U-23 2023. Berikut jadwal laga Indonesia vs Malaysia.
Baca lebih lajut »
Tebar Ancaman Jelang Piala AFF U-23 2023, Bek Malaysia: Indonesia Belum Tentu Lolos ke FinalPemain Malaysia sebut Indonesia belum pasti lolos ke final.
Baca lebih lajut »
Rekor Pertemuan Malaysia Vs Timnas Indonesia U-23 Jelang Piala AFF U-23 2023Malaysia dan Timnas Indonesia U-23 akan beradu kekuatan dalam babak penyisihan Grup B Piala AFF U-23 2023.
Baca lebih lajut »
Daftar Final Skuad Malaysia U-23 untuk Piala AFF U-23: Siap Ancam Timnas IndonesiaDaftar final pemain Timnas Malaysia U-23 untuk bermain di Piala AFF U-23 2023. Skuad Malaysia membawa 23 nama pemain untuk tampil di Piala AFF U-23 tahun ini.
Baca lebih lajut »
Piala AFF U-23: Tiba di Thailand, Timnas Indonesia U-23 Siap Jadikan Malaysia Korban PertamaRombongan Timnas Indonesia U-23 sudah tiba di Thailand untuk tampil di Piala AFF U-23 2023. Memboyong 23 pemain, Timnas U23 siap memberikan yang terbaik.
Baca lebih lajut »