Situ Rawa Kalong Direvitalisasi, Warga Minta Tetap Dibolehkan Memancing |Republika Online

Indonesia Berita Berita

Situ Rawa Kalong Direvitalisasi, Warga Minta Tetap Dibolehkan Memancing |Republika Online
Indonesia Berita Terbaru,Indonesia Berita utama
  • 📰 republikaonline
  • ⏱ Reading Time:
  • 29 sec. here
  • 2 min. at publisher
  • 📊 Quality Score:
  • News: 15%
  • Publisher: 63%

Warga mengaku ikut menjaga kawasan Situ Rawa Kalong sebelum direvitalisasi

REPUBLIKA.CO.ID, DEPOK–Situ Rawa Kalong di Kelurahan Curug, Kecamatan Cimanggis, Depok, Jawa Barat, telah berubah menjadi tempat publik yang nyaman setelah direvitalisasi dan diresmikan pada Jumat . Meski begitu, warga khawatir langkah ini akan membuat masyarakat yang hobi memancing di wilayah tersebut terkendala.

"Ke depan harapan kita satu, mancing jangan dibatasi. Karena kemarin mancing sempat dibatasi. Mancing yang enak itu jam 12.00 malem ke atas, itu ikan makan. Kita kemarin hampir mau dibatasi, tapi karena ada sedikit pendekatan kita alhamdulillah dibuka lagi,"tutur Sarman yang akrab dipanggil Nobong, Jumat .

"Karena kami mancing bukan cuma mancing, sekalian jaga Situ. Karena motto kami, Jarak silaturahmi tanpa jarak. Sambil mancing, sambil jaga lingkungan, keamanan, kebersihan termasuk habitat ikan-ikan yang ada di sini," katanya.

Berita ini telah kami rangkum agar Anda dapat membacanya dengan cepat. Jika Anda tertarik dengan beritanya, Anda dapat membaca teks lengkapnya di sini. Baca lebih lajut:

republikaonline /  🏆 16. in İD

Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama

Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.

Saat Ridwan Kamil beraksi di atas panggung terapung Situ Rawa Kalong - ANTARA NewsSaat Ridwan Kamil beraksi di atas panggung terapung Situ Rawa Kalong - ANTARA NewsANTARA -Gubernur Jawa Barat Ridwan Kamil meresmikan revitalisasi Situ Rawa Kalong, Kelurahan Curug, Kecamatan Cimanggis, Kota Depok, Jawa Barat, Jumat (5/8). ...
Baca lebih lajut »

Bonge dari Citayam Fashion Ikut Ridwan Kamil Resmikan Situ Rawa Kalong |Republika OnlineBonge dari Citayam Fashion Ikut Ridwan Kamil Resmikan Situ Rawa Kalong |Republika OnlineEmil mengatakan tidak pilih-pilih sosok yang diajak menyukseskan program pemerintah
Baca lebih lajut »

Lihat Tuh, Bonge Citayam Fashion Week Dampingi Ridwan Kamil Resmikan Situ Rawa KalongLihat Tuh, Bonge Citayam Fashion Week Dampingi Ridwan Kamil Resmikan Situ Rawa KalongBeritaJabar Lihat Tuh, Bonge Citayam Fashion Week Dampingi Ridwan Kamil Resmikan Situ Rawa Kalong ridwankamil ridwankamil bongecitayam siturawakalong
Baca lebih lajut »

Bonge di Peresmian Situ Rawa Kalong, Cium Tangan dan Catwalk Bareng Ridwan Kamil - Pikiran-Rakyat.comBonge di Peresmian Situ Rawa Kalong, Cium Tangan dan Catwalk Bareng Ridwan Kamil - Pikiran-Rakyat.comBonge alias Eka Satria Saputra ternyata hadir di kawasan Situ Rawa Kalong, tepatnya di jembatan apung yang didirikan di atas situ.
Baca lebih lajut »

Resmikan Situ Rawa Kalong, Ridwan Kamil: Ini Bukti Saya Sayang DepokResmikan Situ Rawa Kalong, Ridwan Kamil: Ini Bukti Saya Sayang DepokRevitalisasi situ selesai, Gubernur Jawa Barat Ridwan Kami meresmikan Situ Rawa Kalong, di Kelurahan Curug, Kecamatan Cimanggis, Kota Depok. siturawakalong
Baca lebih lajut »



Render Time: 2025-03-10 18:37:46