Simpanan Deposito di Atas Rp 200 Juta Melonjak Selama Pandemi Corona

Indonesia Berita Berita

Simpanan Deposito di Atas Rp 200 Juta Melonjak Selama Pandemi Corona
Indonesia Berita Terbaru,Indonesia Berita utama
  • 📰 liputan6dotcom
  • ⏱ Reading Time:
  • 30 sec. here
  • 2 min. at publisher
  • 📊 Quality Score:
  • News: 15%
  • Publisher: 83%

Simpanan deposito di atas Rp200 juta meningkat selama pandemi Virus Corona.

Liputan6.com, Jakarta - Menteri Koordinator bidang Perekonomian, Airlangga Hartarto mengatakan, simpanan deposito di atas Rp200 juta meningkat selama pandemi Virus Corona. Hal tersebut menandakan masyarakat menahan diri belanja dalam beberapa bulan terakhir.

Pada bulan sebelumnya, BI juga telah menurunkan suku bunga acuan sebesar 25 basis poin. Jika dihitung sejak awal 2020, bank sentral telah memangkas 6-Day Reverse Repo Rate sebanyak 100 basis poin. Merunut data Pusat Informasi Pasar Uang Bank Indonesia per 16 Juli 2020, suku bunga rata-rata perbankan di Indonesia adalah 5,19 persen. Angka tersebut turun dari 15 Juli 2020 yang secara rata-rata 5,22 persen.

Ekonom Bank Permata Josua Pardede mengatakan, penurunan tersebut sudah sesuai prediksinya. Menurutnya, keputusan tersebut mempertimbangkan stabilitas perekonomian yang terjaga.

Berita ini telah kami rangkum agar Anda dapat membacanya dengan cepat. Jika Anda tertarik dengan beritanya, Anda dapat membaca teks lengkapnya di sini. Baca lebih lajut:

liputan6dotcom /  🏆 4. in İD

Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama

Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.

Iran Tutup Surat Kabar Atas Tuduhan Angka Virus Corona |Republika OnlineIran Tutup Surat Kabar Atas Tuduhan Angka Virus Corona |Republika OnlineTerkait angka virus corona, Iran tutup surat kabar.
Baca lebih lajut »

Berat Cungkil Ekonomi dari Ratusan Triliun Dana Corona JokowiBerat Cungkil Ekonomi dari Ratusan Triliun Dana Corona JokowiPengamat menilai dana penanganan corona dan pemulihan ekonomi sebesar Rp695,2 triliun sulit mengembalikan pertumbuhan ekonomi di kisaran 5 persen.
Baca lebih lajut »

Presiden Putin: Rusia Negara Pertama yang Resmi Setujui Vaksin untuk Virus CoronaPresiden Putin: Rusia Negara Pertama yang Resmi Setujui Vaksin untuk Virus CoronaPresiden Rusia Vladimir Putin mengatakan negaranya menjadi negara pertama di dunia yang secara resmi menyetujui vaksin baru Covid-19, terlepas dari kurangnya data untuk mendukung klaimnya bahwa vaksin itu aman untuk diberikan pada manusia. Putin mengumumkan perkembangan itu dalam pertemuan...
Baca lebih lajut »



Render Time: 2025-04-13 11:17:53