Polri menjadwalkan sidang banding untuk Ferdy Sambo pada pekan depan, seperti ini teknisnya. TempoNasional
TEMPO.CO, Jakarta - Polri menjadwalkan sidang banding untuk Inspektur Jenderal Ferdy Sambo pada pekan depan. Sidang digelar setelah Kapolri Jenderal Listyo Sigit Prabowo mengesahkan Komisi Kode Etik Polri atau KKEP Banding untuk Sambo.'Direncanakan oleh Timsus, untuk pelaksanaan sidang banding nanti akan dilaksanakan minggu depan,' ujar Kepala Divisi Humas Polri Inspektur Jenderal Dedi Prasetyo di Mabes Polri, Kamis, 15 September 2022.
Irjen Ferdy Sambo diduga telah melakukan obstruction of justice dalam kasus pembunuhan ajudannya, Brigadir Nofriansyah Yosua Hutabarat atau Brigadir J. Dia telah ditetapkan sebagai tersangka bersama enam perwira Polri lainnya.Ferdy juga telah ditetapkan tersangka pembunuhan berencana Brigadir J. Sedangkan tersangka lainnya adalah, Bharada Richard Eliezer atau Bharada E, Bripka Ricky Rizal, Kuat Ma'ruf dan istrinya Putri Candrawathi.
Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama
Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.
Deolipa Yumara Sebut Putri Candrawathi Lebih Berbahaya daripada Irjen Ferdy Sambo“Karena dia yang bisik-bisik di awal. Dia dan Kuat yang memprovokasi Sambo untuk melakukan tindakan pembunuhan berencana.' ujar Deolipa Yumara. TempoMetro
Baca lebih lajut »
Brigadir FF Didemosi Dua Tahun Karena Rampas Gawai WartawanBrigadir FF bersama Bharada S merampas gawai wartawan saat meliput di kediaman Irjen Ferdy Sambo.
Baca lebih lajut »
Sidang Banding Ferdy Sambo Dipimpin Jenderal Bintang Tiga | merdeka.comDedi mengaku informasi terkait disahkannya sidang komisi banding Ferdy Sambo oleh Kapolri Jenderal Listyo Sigit Prabowo, didapat dari Ketua Timsus Irwasum Komjen Agung Budi Maryoto.
Baca lebih lajut »
Polri Gelar Sidang Banding Ferdy Sambo Pekan Depan, Begini Tahapannya | merdeka.comDedi menegaskan, untuk sidang banding ini berbeda dengan sidang kode etik yang sebelumnya dijalani oleh Ferdy Sambo.
Baca lebih lajut »