Siap-siap, Australia Bakal Batasi Jumlah Mahasiswa Asing Mulai 2025

Mahasiswa Asing Berita

Siap-siap, Australia Bakal Batasi Jumlah Mahasiswa Asing Mulai 2025
AustraliaPembatasan VisaPendidikan Internasional
  • 📰 detikcom
  • ⏱ Reading Time:
  • 27 sec. here
  • 6 min. at publisher
  • 📊 Quality Score:
  • News: 28%
  • Publisher: 51%

Pemerintah Australia akan membatasi jumlah mahasiswa asing mulai tahun ajaran 2025. Visa pelajar akan dikurangi.

Diketahui, Pemerintah Australia akan membatasi mahasiswa asing hingga 270.000 orang pada tahun 2025. Pemerintah menyatakan jika mereka bermaksud membuat sistem tersebut lebih adil.Untuk membatasi jumlah mahasiswa asing dan mengendalikan tingkat migrasi, Pemerintah Australia akan mulai memangkas visa pelajar. Batasan tersebut menghasilkan 145.000 mahasiswa asing untuk mendaftar di universitas negeri, 95.000 mahasiswa asing di sektor pendidikan dan pelatihan kejuruan, serta 30.

Profesor Ian Li, direktur Pusat Keadilan dan Keberhasilan Mahasiswa Australia di Universitas Curtin, mengkritik bagaimana kebijakan pemerintah terus berubah. Li mengatakan perubahan ini menyulitkan mahasiswa dan universitas untuk membuat rencana dan akan menimbulkan kerusakan reputasi jangka panjang yang telah dibangun oleh kampus selama puluhan tahun. Universitas mengklaim pemerintah tidak banyak berkonsultasi dengan mereka selama proses tersebut sebelum mereka dikirimi email tentang batasan masing-masing.

Berita ini telah kami rangkum agar Anda dapat membacanya dengan cepat. Jika Anda tertarik dengan beritanya, Anda dapat membaca teks lengkapnya di sini. Baca lebih lajut:

detikcom /  🏆 29. in İD

Australia Pembatasan Visa Pendidikan Internasional Migrasi

Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama

Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.

Siap-siap! Minuman Berpemanis Bakal Kena Cukai 2025Siap-siap! Minuman Berpemanis Bakal Kena Cukai 2025Pungutan cukai minuman berpemanis dalam kemasan bakal diterapkan pada masa pemerintahan Presiden Terpilih Prabowo Subianto.
Baca lebih lajut »

Siap Lempar 2 Lagu, Band Cokelat Bakal Rilis Album Baru di 2025Siap Lempar 2 Lagu, Band Cokelat Bakal Rilis Album Baru di 2025Menelurkan album baru jadi target utama band Cokelat setelah kembali bersatu.
Baca lebih lajut »

Siap-Siap, Menteri Bahlil Pangkas Kuota Solar Subsidi untuk Tahun 2025Siap-Siap, Menteri Bahlil Pangkas Kuota Solar Subsidi untuk Tahun 2025Bahlil mengatakan bahwa penurunan ini didorong oleh rencana efisiensi penyaluran BBM bersubsidi tahun 2025 agar lebih tepat sasaran.
Baca lebih lajut »

Siap-Siap Harga Naik, Minuman Manis Kena Cukai di 2025Siap-Siap Harga Naik, Minuman Manis Kena Cukai di 2025Pemerintah berencana menerapkan cukai minuman berpemanis dalam kemasan (MBDK) tahun depan.
Baca lebih lajut »

Jadwal Lengkap Persib Bandung di AFC Champions League Two 2024/2025, Bobotoh Siap-siap Away DayJadwal Lengkap Persib Bandung di AFC Champions League Two 2024/2025, Bobotoh Siap-siap Away DayBerita Jadwal Lengkap Persib Bandung di AFC Champions League Two 2024/2025, Bobotoh Siap-siap Away Day terbaru hari ini 2024-08-17 08:22:36 dari sumber yang terpercaya
Baca lebih lajut »

Tarif Cukai Naik, Harga Rokok Siap-Siap Lebih Mahal di 2025Tarif Cukai Naik, Harga Rokok Siap-Siap Lebih Mahal di 2025Mulai 1 Januari 2025 tarif cukai rokok dipastikan akan naik kembali. Hal ini nantinya dipastikan akan berpengaruh terhadap harga rokok di pasaran. Indikasi tersebut menguat setelah DPR RI merestui Kementerian Keuangan untuk memberlakukan tarif baru cukai rokok tahun depan.
Baca lebih lajut »



Render Time: 2025-02-16 07:44:31