Siang Ini Greysia/Apriyani Berjuang Perebutkan Medali Emas, Pelatih Eng Hian: Mohon Doanya
Chen Qingchen/Jia Yifan adalah pemegang peringkat 2 dunia BWF. Posisi mereka empat level berada di atas Greysia/Apriyani.Dalam empat pertemuan terakhir di tahun 2019, Grey-Ap juga cuma satu kali menang.
Sejarah pertemuan memang tak memihak wakil merah putih. Namun, selain faktor teknis, faktor non teknis juga berpengaruh sangat besar, apalagi di babak final. Karenanya, kata Greysia, kuncinya untuk laga final ini adalah tetap tenang, dan tetap berusaha menikmati permainan, dalam situasi apa pun.
Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama
Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.
Final Olimpiade Tokyo: Ini Rekor Pertemuan Greysia / Apriyani Vs Chen/ JiaGreysia / Apriyani akan menghadapi pasangan Cina Chen Qing Chen / Jia Yi Fan pada final Olimpiade Tokyo yang berlangsung Ahad besok.
Baca lebih lajut »
Greysia / Apriyani Kejar Emas Olimpiade vs Ganda Cina: Ini Jadwal dan PreviewnyaPasangan ganda putri Indonesia, Greysia/Apriyani, akan berjuang mengejar medali emas bulu tangkis Olimpiade Tokyo pada Senin, 2 Agustus 2021.
Baca lebih lajut »
Jadwal Olimpiade hari ini : Greysia/Apriyani mengejar emasTim Indonesia terus berusaha meraih medali emas pada Olimpiade Tokyo 2020 dan kini peluang ada di pundak ganda putri Greysia Polii/Apriyani Rahayu yang akan ...
Baca lebih lajut »
Jadwal Indonesia hari ini: Anthony Ginting berjuang di semifinalAtlet Indonesia Anthony Ginting menjadi satu-satunya wakil Tanah Air yang berlaga di Olimpiade 2020, Tokyo, pada Minggu (1/8), tepatnya bertanding pada babak ...
Baca lebih lajut »
Siang Ini, Anthony Ginting Tampil di Semifinal Lawan China |Republika OnlineAnthony Ginting akan melawan Chen Long asal China mulai pukul 11.50 WIB.
Baca lebih lajut »