Petarung ranking dua Sean O'Malley sukses merebut sabuk gelar kelas bantam dari Aljamain Sterling pada main event UFC 292.
BOLASPORT.COM - Petarung kelas bantam ranking dua, Sean O'Malley berhasil merebut sabuk gelar milik Aljamain Sterling melalui kemenangan TKO pada hasil UFC 292.Kesuksesan menjadi miliki O'Malley sepenuhnya dalam pertarungannya melawan Sterling si Funk Master pada main event UFC 292, Minggu WIB.
Berlaga di TD Garden, Boston, Amerika Serikat, petarung berjuluk Sugar tersebut sukses memetik kemenangan TKO pada ronde kedua .Kemenangan petarung 28 tahun itu juga sekaligus menjawab banyak keraguan yang menyangsikan bakat dirinya sejak lengser dari takhta peringkat satu. Teknik pukulan kanan yang diarahkan tepat saat Sterling berusaha menjaga jarak di awal ronde kedua, menjadi pukulan telak untuk sang juara bertahan.Baca Juga: Hasil UFC 292 - Gaya Tengil dan Provokatif Sebanding, Pewaris Conor McGregor Menang Telak
Kemenangan O'Malley sukses membuatnya masuk dalam jajaran petarung kelas bantam yang sering menang dengan kemenangan TKO.
Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama
Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.
Sterling Terkapar, Sean O'Malley Menang TKO di UFC 292Sean O'Malley jadi juara kelas bantam UFC usai menang TKO atas Aljamain Sterling pada ronde kedua UFC 292 di TD Garden, Boston, Minggu (20/8).
Baca lebih lajut »
Inter Miami Menangkan Piala Liga setelah Adu Penalti Melawan NashvilleInter Milan berhasil menang Piala Liga setelah menang adu penalti 10-9 atas Nashville.
Baca lebih lajut »
All New Honda CR-V Laris Manis, Pemesanan Tembus 840 Unit dalam Sepekan di GIIAS 2023All new Honda CR-V yang baru saja diluncurkan PT Honda Prospect Motor (HPM) di GIIAS 2023 mendapatkan sambutan yang cukup positif dari masyarakat
Baca lebih lajut »
Mengenal Adas Manis, Salah Satu Bahan Jamu Galian Pengantin dari MaduraAdas manis dimanfaatkan sebagai bahan obat dan jamu dikarenakan banyak manfaatnya untuk kesehatan. Salah satu manfaatnya adalah untuk mengatasi masalah pencernaan seperti maag, perut kembung dan kehilangan nafsu makan.
Baca lebih lajut »
Ini yang Dirasakan Tubuh pada 7 Hari Pertama Berhenti Minum yang ManisMeski pada awalnya akan terasa menyebalkan, namun berhenti mengonsumsi minuman manis bisa sangat bermanfaat untuk kesehatan.
Baca lebih lajut »
Al Ittifaq Raih Dua Kemenangan Beruntun, Awal Manis untuk Steven Gerrard di SaudiAl Ittifaq tampil tangguh untuk mengalahkan Al Hazm (2-0) di laga pekan ke-2 Liga Arab Saudi 2023/2024. Awal manis untuk Steven Gerrard di kursi pelatih tim pemenang.
Baca lebih lajut »