Shin Tae Yong mengaku masih memantau pemain keturunan Indonesia untuk memperkuat Timnas Indonesia U-19.
Dua nama pemain keturunan sudah dipanggil sejauh ini untuk mengikuti TC Timnas Indonesia U-19. Kedua pemain itu adalah bek Ipswich Town Elkan Baggott dan gelandang Lincoln City U-18, Jack Brown."Memang sedang dalam pencarian [pemain keturunan Indonesia di Eropa]. Tapi saya tidak bisa kasih tahu siapa. Kalau sudah pasti nanti akan diumumkan," ucap Shin Tae Yong di Stadion Madya, Jumat .
Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama
Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.
Respons Shin Tae-yong Ketika Ditanya Soal Perkembangan Timnas U19Pelatih timnas U19 Indonesia, Shin Tae-yong menjawab pertanyaan seputar perkembangan anak asuhnya.
Baca lebih lajut »
Alasan Shin Tae-yong Pilih Portugal sebagai Lokasi Lanjutan TC Timnas U-19Timnas U-19 rencananya akan bertolak ke Kroasia untuk melanjutkan program TC, Sabtu (28/8/2020).
Baca lebih lajut »
Bawa 4 Pemain Berpostur Tinggi ke Kroasia, Bukti Shin Tae-yong Utamakan Postur TubuhShin Tae-yong membawa empat striker timnas U19 Indonesia dengan tinggi badan mencapai 178-183 cm untuk mengikuti TC di Kroasia.
Baca lebih lajut »
Berangkat ke Kroasia, Si Anak Desa Bertekad Lolos Seleksi Akhir Shin Tae YongPemain asal Desa Sumber Manggis Banyuwangi, Bayu Mohamad Fiqri, berhasil mempertahankan eksistensinya di pemusatan Timnas U-20.
Baca lebih lajut »