Setelah Kosgoro dan MKGR, Giliran MDI Dukung Airlangga Ketum Golkar Lagi

Indonesia Berita Berita

Setelah Kosgoro dan MKGR, Giliran MDI Dukung Airlangga Ketum Golkar Lagi
Indonesia Berita Terbaru,Indonesia Berita utama
  • 📰 rmol_id
  • ⏱ Reading Time:
  • 43 sec. here
  • 2 min. at publisher
  • 📊 Quality Score:
  • News: 20%
  • Publisher: 63%

Dukungan kepada Airlangga Hartarto untuk melanjutkan kepemimpinannya di Partai Golkar terus mengalir deras.Setelah sebelumnya organisasi masyarakat (ormas) pendiri Golkar, Kosgoro

Pengurus Majelis Dakwah Islamiyah memberikan dukungan kepada Airlangga Hartarto untuk menjadi Ketum Golkar 2024-2029/RMOLOrmas keagamaan Partai Golkar ini secara resmi mendeklarasikan dan mendukung Airlangga Hartarto menduduki kursi Ketua Umum DPP Partai Golkar periode 2024-2029 pada Munas Desember 2024 mendatang.

"Terkait Munas yang akan datang dan setelah berkomunikasi dengan pengurus MDI tingkat daerah hingga pusat, dengan semangat musyawarah untuk mufakat kami meminta dan mendukung Bapak Airlangga Hartarto untuk terpilih kembali sebagai Ketum Golkar," kata Ketua Umum DPP MDI, KH M Choirul Anam di Kantor DPP Partai Golkar, Jakarta, Rabu .

Pihaknya mengaku telah bertemu langsung dengan Airlangga. Pada pertemuan tersebut, dibahas soal kontribusi MDI dalam Pileg dan Pilpres 2024.Dengan melihat anggaran dasar dan anggaran rumah tangga Partai Golkar, kata Anam, MDI konsisten mendukung penyelenggaraan Munas pada Desember 2024 dan memilih Airlangga. Apalagi bulan November mendatang, Golkar akan berkonsentrasi pada pemilihan kepala aerah serentak."MDI mengalami kevakuman selama hampir 9 tahun sejak sejak didirikan 1978.

Berita ini telah kami rangkum agar Anda dapat membacanya dengan cepat. Jika Anda tertarik dengan beritanya, Anda dapat membaca teks lengkapnya di sini. Baca lebih lajut:

rmol_id /  🏆 21. in İD

Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama

Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.

Sekjen Kosgoro 1957 Dukung Airlangga Hartarto Kembali Jadi Ketum GolkarSekjen Kosgoro 1957 Dukung Airlangga Hartarto Kembali Jadi Ketum GolkarSekretaris Jenderal Pimpinan Pusat Kolektif (PPK) Kosgoro 1957 Sabil Rachman mendukung Airlangga Hartarto, kembali memimpin Partai Golkar.
Baca lebih lajut »

Kosgoro 1957: Yang Bisa Memimpin Golkar Periode Selanjutnya hanya Airlangga HartartoKosgoro 1957: Yang Bisa Memimpin Golkar Periode Selanjutnya hanya Airlangga HartartoApik Pimpin Beringin Alasan Kosgoro 1957 Dorong Airlangga Jadi Ketum Golkar Lagi Capaian apik partai menjadi alasan terkuat Pimpinan Pusat
Baca lebih lajut »

Kosgoro: Airlangga layak kembali memimpin GolkarKosgoro: Airlangga layak kembali memimpin GolkarPPK Kosgoro 1957 sebagai organisasi pendiri Partai Golkar menyatakan Ketua Umum Partai Golkar Airlangga, sangat layak kembali memimpin Partai Golkar untuk ...
Baca lebih lajut »

PPK Kosgoro 1957 Dukung Airlangga Hartarto Kembali Jadi Ketum GolkarPPK Kosgoro 1957 Dukung Airlangga Hartarto Kembali Jadi Ketum GolkarPernyataan dukungan itu dibacakan oleh Sekretaris Jenderal PPK Kosgoro 1957, Sabil Rachman.
Baca lebih lajut »

Kosgoro Dukung Airlangga Jadi Ketua Umum Golkar 2024-2029Kosgoro Dukung Airlangga Jadi Ketua Umum Golkar 2024-2029Kosgoro 1957, Ormas Pendiri Partai Golkar, mendeklarasikan dukungan resmi kepada Airlangga Hartarto sebagai Ketua Umum.
Baca lebih lajut »

Kosgoro 1957 Dorong Airlangga Kembali Jabat Ketua Umum GolkarKosgoro 1957 Dorong Airlangga Kembali Jabat Ketua Umum GolkarKosgoro1957 mendeklarasikan dukungan ke Airlangga Hartarto sebagai ketua umum Partai Golkar periode 2024-2029
Baca lebih lajut »



Render Time: 2025-02-23 22:24:55