Markas Kepolisian Daerah (Polda) Lampung diserang oleh sejumlah orang tak dikenal (OTK) dengan menggunakan senjata api. Penyerangan tersebut sedang diselidiki oleh Ditreskrimum Polda Lampung.
Penyerangan itu dilakukan sejumlah OTK diduga dengan menggunakan senjata api ke arah gerbang mapolda setempat yang terdapat petugas jaga di dalamnya.
Kepada wartawan, Kabid Humas Polda Lampung, Kombes Pol Umi Fadillah Astutik membenarkan peristiwa penyerangan tersebut. 'Peristiwa tersebut masih dalam proses penyelidikan oleh Ditreskrimum Polda Lampung, untuk dapat memastikan penyebabnya,' kata Umi, Minggu . 'Suara letusan tersebut diduga terjadi secara bersamaan dengan adanya kendaraan yang melintas dengan kecepatan tinggi di depan markas Polda Lampung, menambah kompleksitas dalam penyelidikan peristiwa ini. Mohon bersabar, saat ini masih didalami lebih lanjut,' ujar Kabid Humas.
Serangan Mapolda Lampung Orang Tak Dikenal Senjata Api Ditreskrimum Polda Lampung
Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama
Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.
20 Polisi Ikut Perburuan Harimau Sumatera yang Terkam Warga Lampung BaratPolda Lampung membentuk satgas penanganan dan evakuasi harimau pemangsa manusia Kabupaten Lampung Barat.
Baca lebih lajut »
Jasad Polisi Ditemukan di Kamar Penginapan, Polda Lampung Amankan PelakunyaPolda Lampung mengungkap pelaku dibalik penemuan anggota polisi yang tewas di sebuah penginapan daerah Lampung Tengah. Kabid Humas Polda Lampung Kombes Umi Fadilah Astuti
Baca lebih lajut »
10 Orang Terluka Akibat Serangan Rudal Rusia Terhadap KyivDua misil Rusia berhasil ditembak jatuh oleh sistem pertahanan udara Ukraina di atas ibu kota Kyiv melukai 10 orang termasuk seorang remaja
Baca lebih lajut »
Kutuk Serangan Teroris di Moskow, Kepala BNPT Terorisme adalah Ancaman Serius terhadap Perdamaian DuniaKepala BNPT menyampaikan akan pentingnya kerja sama global dalam menanggulangi terorisme antar negara di dunia
Baca lebih lajut »
Kutuk Keras Serangan Teroris di Moscow, Rusia, Kepala BNPT: Terorisme Adalah Ancaman Serius Terhadap Perdamaian DuniaBerita Kutuk Keras Serangan Teroris di Moscow, Rusia, Kepala BNPT: Terorisme Adalah Ancaman Serius Terhadap Perdamaian Dunia terbaru hari ini 2024-03-24 20:33:37 dari sumber yang terpercaya
Baca lebih lajut »
Kutuk Serangan Teroris di Moscow, Kepala BNPT: Terorisme Ancaman Serius Terhadap Perdamaian DuniaJPNN.com : Kepala BNPT menyebut Kerja sama internasional penting dilakukan dalam menanggulangi terorisme.
Baca lebih lajut »