Sepotong Roti yang Menyebabkan Pendosa Masuk Surga |Republika Online

Indonesia Berita Berita

Sepotong Roti yang Menyebabkan Pendosa Masuk Surga |Republika Online
Indonesia Berita Terbaru,Indonesia Berita utama
  • 📰 republikaonline
  • ⏱ Reading Time:
  • 69 sec. here
  • 3 min. at publisher
  • 📊 Quality Score:
  • News: 31%
  • Publisher: 63%

Allah SWT mengampuni dosa pendosa berkat sepotong roti.

REPUBLIKA.CO.ID, Kisah ini berawal dari jazirah Arab. Abu Musa al-Asyari sendiri adalah orang kepercayaan dan kesayangan Rasulullah SAW dan para khalifah serta sahabat-sahabatnya. Baca Juga Ketika Rasulullah masih hidup, Abu Musa diangkat bersama Mu'adz bin Jabal sebagai penguasa di Yaman. Dan setelah Rasulullah wafat, ia kembali ke Madinah untuk memikul tanggung jawab dalam jihad besar yang sedang dijalani oleh tentara Islam melawan Persia dan Romawi.

Hingga suatu hari datanglah godaan pada laki-laki tersebut. Ia digoda seorang wanita. Ia masuk dalam jebakan dosa dari wanita tersebut. Selama tujuh hari ia bergelimang dalam dosa melakukan perzinahan. Ia tak punya hubungan apa-apa dengan wanita penggoda tersebut, tetapi melakukan hubungan suami-istri dengan wanita itu.

Rupanya, di dekat pondok tinggallah seorang dermawan yang setiap malamnya selalu membagi makanan bagi fakir miskin yang tinggal di lingkungan sekitarnya. Biasanya ia membagi-bagikan roti. Ia pun selalu adil membagikan satu potong roti untuk masing-masing orang yang tinggal di pondok tersebut. Pertanyaan tersebut dijawab oleh sang dermawan."Kamu lihat sendiri, roti yang aku bagikan telah habis, padahal aku telah membaginya secara adil, masing-masing satu potong roti untuk setiap orang yang tinggal di sini, seperti hari-hari sebelumnya aku membawa dua belas potong roti," ujarnya.

Keesokan harinya, laki-laki pengembara yang sedang bertaubat itu meninggal dunia. Di hadapan Allah, ditimbanglah amal ibadah yang pernah dilakukan oleh orang yang bertaubat itu selama lebih kurang tujuh puluh tahun dengan dosa yang dilakukannya selama tujuh malam. Ternyata hasil dari timbangan tersebut, amal ibadah yang dilakukan selama tujuh puluh tahun itu dikalahkan oleh kemaksiatan yang dilakukannya selama tujuh malam.

Berita ini telah kami rangkum agar Anda dapat membacanya dengan cepat. Jika Anda tertarik dengan beritanya, Anda dapat membaca teks lengkapnya di sini. Baca lebih lajut:

republikaonline /  🏆 16. in İD

Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama

Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.

Jibril Mengajari Adam Bertani dan Mengolah Gandum Menjadi RotiJibril Mengajari Adam Bertani dan Mengolah Gandum Menjadi RotiKisah berikut dinukil dari karya Syaikh Muhammad bin Ahmad bin Iyas yang diterjemahkan...
Baca lebih lajut »

Resep Roti Kukus Srikaya yang Bikin Buka Puasa Makin NikmatResep Roti Kukus Srikaya yang Bikin Buka Puasa Makin NikmatLembut di luar, lumer di bagian dalam, wajar saja roti kukus srikaya jadi salah satu sajian primadona untuk buka puasa.
Baca lebih lajut »

Resep Roti Pisang Meghan Markle yang Bikin PenasaranResep Roti Pisang Meghan Markle yang Bikin PenasaranSaat tur kerajaan Inggris ke Australia pada 2018, Meghan Markle membawa sepotong roti pisang atau banana bread buatannya sendiri. Dia membawa roti itu saat mengunjungi pertanian.
Baca lebih lajut »

Chef Arnold Tantang Perusahaan BUMN Challenge Roti Meses, 6 Hasilnya KerenMengintip hasil kreasi perusahaan BUMN Challenge roti meses.
Baca lebih lajut »



Render Time: 2025-03-06 23:47:07