Sejauh ini PT Hutama Karya telah menyiapkan skenario New Normal dalam proses pemulihan kembali aktivitas industri di tengah pandemi Covid-19. HutamaKarya
jpnn.com, JAKARTA - PT Hutama Karya telah menyiapkan skenario New Normal dalam proses pemulihan kembali aktivitas industri di tengah pandemi Covid-19 setelah dua bulan menjalankan kebijakan Work From Home . Skenario tersebut disusun menindaklanjuti arahan Kementerian Badan Usaha Milik Negara berdasarkan Surat Edaran Menteri BUMN No.336/MBU/05/2020 tentang Antisipasi Skenario The New Normal Badan Usaha Milik Negara.
“Melalui tim tanggap darurat, kami telah melengkapi protokol bekerja sesuai dengan protokol kesehatan yang sudah ditetapkan oleh pemerintah. Protokol ini berlaku di seluruh unit kerja perusahaan, baik di kantor pusat maupun di proyek," tutur Fauzan. Adapun karyawan yang diizinkan untuk Work From Office pada tahap pertama ini ialah mereka yang berusia maksimal 45 tahun, sedang dalam kondisi sehat, dan dilengkapi dengan hasil rapid test non-reaktif Covid-19.
Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama
Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.
Hutama Karya Siapkan Skenario |em|New Normal|/em| |Republika OnlineHutama Karya menyambut new normal lewat pemanfaatan teknologi digital secara terintegrasi.
Baca lebih lajut »
Sambut New Normal, Hutama Karya Akan Terapkan Protokol Kesehatan KetatHutama Karya siapkan skenario “New Normal” dalam proses pemulihan kembali aktivitas industri di tengah pandemi Covid-19.
Baca lebih lajut »
Adhi Karya Pastikan 90 Proyek Masih Berjalan Normal |Republika OnlineAdhi Karya telah menerapkan protokol kesehatan the new normal di lingkungan kerja.
Baca lebih lajut »
New Normal Tinju Amerika Serikat Restart Juni di Las VegasJantung kehidupan tinju di Amerika Serikat yang sempat mati suri karena pandemic Covid-19 bakal kembali berdetak dengan...
Baca lebih lajut »
Hadapi |em|New Normal|/em|, Hotel Indonesia Siapkan SOP Baru |Republika OnlineHotel Indonesia Natour telah menyusun prosedur operasi standar sambut new normal.
Baca lebih lajut »
Ironi New Normal Para Penyedia InternetMeski semua pengguna bergantung pada layanan internet di era new normal, namun optimisme tak menggantung pada semua penyedia layanan internet.
Baca lebih lajut »