Senin (24/8), Kasus positif COVID-19 Jakarta bertambah 659

Indonesia Berita Berita

Senin (24/8), Kasus positif COVID-19 Jakarta bertambah 659
Indonesia Berita Terbaru,Indonesia Berita utama
  • 📰 antaranews
  • ⏱ Reading Time:
  • 41 sec. here
  • 2 min. at publisher
  • 📊 Quality Score:
  • News: 20%
  • Publisher: 78%

Kasus positif Corona Virus Desease 2019 (COVID-19) di Jakarta pada Senin (24/8) bertambah signifikan sebanyak 659 kasus sehingga total menjadi 34.295 kasus dibanding sebelumnya sejumlah 33.636. COVID19

Kapolda Metro Jaya Irjen Pol Nana Sudjana memasangkan masker kepada warga yang sedang berolahraga di kawasan Bundaran HI, Jakarta, Minggu . ANTARA FOTO/Indrianto Eko Suwarso/foc

Berdasarkan data dari Pemprov DKI Jakarta, pertambahan sebanyak 659 kasus ini, lebih tinggi dibanding penambahan pada Minggu sebanyak 637 kasus, pada Sabtu sebanyak 601 kasus, pada Jumat sebanyak 641 kasus, pada Kamis sebanyak 595 kasus, pada Rabu sebanyak 565 kasus, pada Selasa sebanyak 505 kasus, dan pada Senin sebesar 538 kasus.

Dwi menjelaskan jumlah kasus aktif yang terpapar penyakit pneumonia akibat virus corona jenis baru itu di Jakarta saat ini, sebanyak 7.720 orang yang masih dirawat/ isolasi. Melalui JakCLM, masyarakat dapat mengetahui risiko COVID-19 serta mendapatkan berbagai rekomendasi kesehatan sesuai dengan risiko yang dimiliki. Kontribusi masyarakat dalam pengisian JakCLM dapat membantu Pemprov DKI Jakarta untuk melakukan pencegahan penyebaran kasus COVID-19 di Jakarta.

Berita ini telah kami rangkum agar Anda dapat membacanya dengan cepat. Jika Anda tertarik dengan beritanya, Anda dapat membaca teks lengkapnya di sini. Baca lebih lajut:

antaranews /  🏆 6. in İD

Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama

Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.

Update Corona Covid-19 di Indonesia 24 Agustus 2020: Bertambah 1.877 KasusUpdate Corona Covid-19 di Indonesia 24 Agustus 2020: Bertambah 1.877 KasusTotal akumulatif sampai saat ini, ada 155.412 orang di Indonesia terkonfirmasi positif Corona Covid-19.
Baca lebih lajut »

Per 24 Agustus, 659 Orang di DKI Positif Covid-19 |Republika OnlinePer 24 Agustus, 659 Orang di DKI Positif Covid-19 |Republika OnlineJumlah kasus aktif di Jakarta sampai saat ini sebanyak 7.720.
Baca lebih lajut »



Render Time: 2025-03-25 19:07:56