Sempat Kondusif, Massa Malah Tembakkan Petasan Lagi di Kawasan Semanggi

Indonesia Berita Berita

Sempat Kondusif, Massa Malah Tembakkan Petasan Lagi di Kawasan Semanggi
Indonesia Berita Terbaru,Indonesia Berita utama
  • 📰 kompascom
  • ⏱ Reading Time:
  • 34 sec. here
  • 2 min. at publisher
  • 📊 Quality Score:
  • News: 17%
  • Publisher: 68%

Massa tiba-tiba menembakkan petasan kepada petugas. Petasan juga diarahkan ke jembatan penyeberangan orang (JPO) Semanggi.

Kondisi yang awalnya kondusif selama 45 menit membuat polisi kembali mengerahkan pasukan keluar dari Gedung Polda Metro Jaya.

Polisi tetap berupaya memukul mundur massa dengan menembakkan gas air mata. Sejumlah pemuda diamankan oleh petugas dan dibawa ke Polda Metro Jaya.Sebelumnya, massa mulai berkumpul sejak pukul 18.08 WIB di Jalan Gatot Subroto tepatnya depan Gedung Polda Metro Jaya. Mereka mulai melempar petugas dengan batu.pukul 18.37 WIB, massa membalas dengan melempari petugas dengan kembang api.Untuk diketahui, tercatat ribuan mahasiswa diperkirakan menggelar aksi unjuk rasa di depan Gedung DPR RI.

Aliansi mahasiswa dari sejumlah perguruan tinggi negeri dan swasta tersebut menolak Rancangan Kitab Undang-Undang Hukum Pidana dan Undang-Undang Komisi Pemberantasan Korupsi .

Berita ini telah kami rangkum agar Anda dapat membacanya dengan cepat. Jika Anda tertarik dengan beritanya, Anda dapat membaca teks lengkapnya di sini. Baca lebih lajut:

kompascom /  🏆 9. in İD

Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama

Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.

Rusuh, Puluhan Massa Diamankan di SemanggiRusuh, Puluhan Massa Diamankan di SemanggiMassa yang dipukul mundur polisi dari arah Senayan, nampak melakukan perlawanan di bawah Fly Over Semanggi.
Baca lebih lajut »

Demo Ricuh di Jalan Tol, Massa Lempari Polisi dengan PetasanDemo Ricuh di Jalan Tol, Massa Lempari Polisi dengan PetasanPolisi berupaya menghalangi massa dengan membuat barikade di jalan tol karena demonstran mendekat ke Gerbang DPR.
Baca lebih lajut »

Live Streaming Situasi Terkini Demo di Sekitar Gedung DPR, Massa Bentrok, Ada Ledakkan Petasan - Tribunnews.comLive Streaming Situasi Terkini Demo di Sekitar Gedung DPR, Massa Bentrok, Ada Ledakkan Petasan - Tribunnews.comLive Streaming Situasi Terkini Demo di Sekitar Gedung DPR, Massa Bentrok, Ada Ledakkan Petasan via tribunnews
Baca lebih lajut »

Massa Aksi #GejayanMemanggil2 dari UIN Yogya Mulai BerkumpulMassa Aksi #GejayanMemanggil2 dari UIN Yogya Mulai BerkumpulMassa mahasiswa mulai berkumpul di depan Gedung Amin Abdullah UIN Sunan Kalijaga, Yogyakarta. Mereka akan mengikuti aksi GejayanMemanggil2 siang ini. DemoMahasiswa AksiMahasiswa
Baca lebih lajut »



Render Time: 2025-04-22 09:46:25