Pelatih timnas U23 Indonesia, Shin Tae-yong, mengatakan bahwa dirinya bakal mengerahkan seluruh kemampuan saat melawan Thailand.
Timnas U23 Indonesia melaju ke semifinal berstatus runner-up terbaik, sedangkan Thailand menjadi juara Grup A Piala AFF U23 2023.
Malaysia pemuncak klasemen Grup B. Di lain sisi, Vietnam menembus semifinal seusai bercokol di peringkat pertama klasemen Grup C. “Saya rasa empat tim yang berada di semifinal berhak untuk itu,” kata Shin Tae-yong dikutip dari laman resmi PSSI. “Saya berharap dua pertandingan nanti bakal berjalan dengan baik,” ungkap pelatih asal Korea Selatan itu.Shin Tae-yong mengatakan bahwa dirinya sudah melihat pertandingan yang dimainkan Thailand dan Malaysia.
Menurut Shin Tae-yong, Thailand merupakan tim dengan kualitas terbaik di antara semua kontestan Piala AFF U23 2023.
Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama
Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.
Jelang Semifinal Piala AFF 2023 Lawan Thailand, Shin Tae-yong dan Timnas U23 Siap TempurTimnas Indonesia U23 akhirnya melaju ke semifinal Piala AFF U23 2023, Shin Tae-yong siap berika yang terbaik.
Baca lebih lajut »
Janji Shin Tae-yong di Laga Semifinal Piala AFF U23 Indonesia Vs ThailandTimnas Indonesia U-23 akan melakukan yang terbaik dalam laga semifinal melawan Thailand.
Baca lebih lajut »
Jelang Timnas U23 Indonesia vs Thailand, Shin Tae-yong Sebut Garuda Muda Layak Tampil di SemifinalTimnas U23 Indonesia akan menghadapi Thailand usai berhasil memastikan tempatnya di babak semifinal Piala AFF U23 2023.
Baca lebih lajut »
Timnas U23 Indonesia vs Thailand: Sejarah Pertemuan dan Head to HeadPiala AFF U23 2023: Sejarah pertemuan dan head to head Timnas U23 Indonesia vs Thailand.
Baca lebih lajut »
Hadapi Thailand, Asisten Shin Tae-yong Minta Timnas Indonesia U-23 Lakukan Ini Agar Tak MenyesalTimnas Indonesia U-23 akan menghadapi Thailand di semifinal Piala AFF U-23 2023.
Baca lebih lajut »
Thailand Turunkan Skuad Terbaik, Shin Tae-yong Pastikan Timnas U-23 Indonesia Tak GentarPelatih timnas U-23 Indonesia, Shin Tae-yong, memastikan anak asuhnya tak gentar melawan Thailand yang menurunkan skuad terbaik di Piala AFF U-23 2023
Baca lebih lajut »