PT Solusi Bangun Indonesia (SBI) menggelar acara gathering bagi para kontraktor dan developer terpercaya di Yogyakarta, Selasa (8/10/2019). Acara ini digelar terkait perubahan merek semen Holcim menjadi semen Dynamix.
Acara yang mengusung tema “Berani Berubah Lebih Baik” ini bertujuan untuk mempererat sinergi dengan para pelanggan, kontraktor dan rekanan agar produk Dynamix makin dikenal di masyarakat.
“Pasar bahan bangunan di Yogyakarta dan sekitarnya selama ini sangat potensial dan para pelanggannya loyal dengan produk yang kami miliki. Merek baru Dynamix ini merupakan komitmen kami untuk terus berinovasi dan memberikan solusi berkelanjutan yang lebih baik, ” terang Direktur Human Capital, Legal dan Corporate Affairs, PT Solusi Bangun Indonesia Tbk Agung Wiharto.
Dengan bergabungnya SBI dengan PT Semen Indonesia, maka mampu menjadi industri semen terbesar di Asia Tenggara. Semen Indonesia group mempunyai kekuatan terdepan. “Dengan perubahan ini harapannya akan memberikan layanan yang lebih baik, kulaitas dan harga juga kompetitif,” terangnya. SBI sendiri saat ini memiliki sejumlah pbarik yakni di Cilacap Jawa Tengah, Tuban Jawa Timur, Narogiong Jawa Barat dan Lhokna Aceh.
Kepada wartawan usai acara, Agung menyebut saat masih menggunakan merek Holcim, semen ini mampu menguasai 30 persen pangsa pasar di wilayah Jateng DIY. Sementara secara nasional mampu menguasai pangsa pasar hingga 15%. “Dengan perubahan ini harapannya kita bisa lebih baik dan mampu meningkatan kontribusi untuk negera.” Jelasnya.
Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama
Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.
Jadwal Persija Jakarta: Ryuji dan Novri Kembali Vs Semen PadangPenundaan dua laga Liga 1, untuk pekan ke-21 dan 22, sedikit membawa berkah buat Persija Jakarta.
Baca lebih lajut »
Semen Padang Liburkan Pemain Usai Raih Hasil Positif di Dua Laga TandangSemen Padang FC memberi waktu libur untuk para pemainnya. Mereka meliburkan pemainnya usai melakoni dua laga tandang di Liga 1 2019. SemenPadang
Baca lebih lajut »
Jadwal Shopee Liga 1 2019: Semen Padang Jadi Ujian Pertama Tavares di Persija JakartaPersija Jakarta dijadwalkan menjamu Semen Padang dalam lanjutan Shopee Liga 1 2019
Baca lebih lajut »
Semen Padang Liburkan TimSemen Padang berhasil mengumpulkan delapan poin dari empat laga.
Baca lebih lajut »
Semen Padang FC liburkan pemain usai dua laga tandangKesebelasan Semen Padang FC meliburkan pemain mereka usai dua laga tandang yang telah mereka jalani di kompetisi Shopee Liga 1 2019.\r\n\r\nMedia Officer Semen ...
Baca lebih lajut »
PT SBI Gelar Dynamix Contractor Gathering di YogyakartaProduk ini menguasai 30 persen pangsa pasar DIY dan Jawa Tengah.
Baca lebih lajut »