Dari empat orang tersebut, tiga dari Pemerintah Kota Bogor serta satu orang lainnya dari luar Pemerintah Kota Bogor. Jumlah tersebut telah memenuhi kuota untuk diseleksi.
PENDAFTAR calon sekretaris daerah Kota Bogor, Jawa Barat pada seleksi terbuka yang diselenggarakan panitia seleksi, hingga Jumat sore hanya tercatat empat orang pejabat eselon II.
Hal itu diungkapkan Kepala Bidang Mutasi, Disiplin, dan Kesejahteraan Badan Kepegawaian dan Pengembangan Sumber Daya Manusia Pemerintah Kota Bogor Elyis Sontikasyah. Menurut Elyis, dari empat orang tersebut, tiga dari Pemerintah Kota Bogor serta satu orang lainnya dari luar Pemerintah Kota Bogor. "Kalaupun sampai waktu penutupan tidak ada lagi pendaftar, secara aturan sudah memenuhi kuota untuk dilakukan seleksi," katanya pula.
Sebelumnya, Panitia Seleksi Calon Sekretaris Daerah Kota Bogor membuka pendaftaran secara online kepada pejabat di lingkungan Pemerintah Kota Bogor maupun di luar Pemerintah Kota Bogor yang memenuhi persyaratan untuk mendaftar melalui alamat https://seleksijpt.kotabogor.go.id, pada 29 Juli sampai dengan 21 Agustus 2020.
Pemerintah Kota Bogor melalui Pansel Calon Sekda membuka pendaftaran secara terbuka untuk mengisi jabatan sekda Kota Bogor, karena pejabatnya Ade Sarip Hidayat akan memasuki masa pensiun pada September 2020.
Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama
Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.
Pendaftar Calon Sekda Kota Bogor Hanya Empat Orang |Republika OnlineDari 4 orang itu, 3 dari Pemkot Bogor serta satu dari luar Pemkot..
Baca lebih lajut »
Wali Kota Bogor Ajak Warga Kuatkan Keyakinan Hadapi Covid-19 |Republika OnlinePandemi Covid-19 ini bukan hanya ujian bagi kesehatan, tapi juga ujian bagi keimanan.
Baca lebih lajut »
Kota Bogor Siap Bangkitkan Perekonomian Melalui UMKM |Republika OnlinePemkot Bogor sedang menyiapkan raperda pemberdayaan koperasi dan UMKM
Baca lebih lajut »
Dinkes Kota Bogor Temukan Lagi 10 Kasus Positif Covid-19 |Republika OnlinePenularannya kini di permukiman dan keluarga sehingga muncul klaster keluarga.
Baca lebih lajut »
Kelurahan Semplak Daerah Paling Merah di Kota BogorSebanyak 35 warga di Kelurahan Semplak, Kora Bogor terkonfirmasi positif covid-19 dari klaster keluarga. Penularan bersumber saat mengikuti kegiatan keagamaan.
Baca lebih lajut »
Tambah 12, Pasien Positif Covid-19 Kota Bogor Capai 457 kasusDalam dua hari terakhir penambahan kasus positif di Kota Bogor per hari rata-rata 12 orang.
Baca lebih lajut »