Son mulai menggunakan selebrasi ikonik ini setahun yang lalu. Tapi, apa makna dibaliknya? 👀 Megabintang SisiLain
Son Heung-min telah mengukir reputasi sebagai salah satu penyerang paling produktif di Liga Primer dan pribadi yang murah senyum.
Anda mungkin akrab dengan selebrasi kamera yang dilakukan Son tepat setelah dia mencetak gol - tetapi apa arti di balik itu?Setelah Son melesakkan bola ke gawang, ia sering melakukan selebrasi ke arah kamera, membentuk jari-jarinya menjadi seperti pura-pura memotret.Son menjelaskan alasan di balik perayaan itu dalam sebuah wawancara dengan Sky Sports, dan maknanya bisa dibilang luar biasa.
"Selebrasi kamera dilakukan karena jika saya mencetak gol, itu adalah memori yang bagus. Ini seperti saya mengambil foto sehingga saya memiliki kenangan indah di benak saya [tentang itu]. "Saya senang berada di sini, dan bermain dengan rekan satu tim saya dan dengan tim yang luar biasa ini."
Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama
Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.
Masih Zero Gol di Liga Champions 2022, Harry Kane Berharap Bobol Gawang Eintracht FrankfurtBintang Tottenham Hotspur, Harry Kane, mengatakan dia
Baca lebih lajut »
Ini Dia Para Pengusaha Hotel Mewah di IndonesiaBerikut deretan para pemilik hotel mewah bintang 5 di Indonesia yang sukses.
Baca lebih lajut »
Hina Wasit, Bintang Paris Saint-Germain Sergio Ramos Terancam Diskors Tujuh Laga | Goal.com IndonesiaBek veteran asal Spanyol itu mendapat dua kartu kuning dalam kurun waktu 30 detik.
Baca lebih lajut »
Menit Bermain Di klub Pengaruhi Performa Elkan Baggot Bersama Timnas Indonesia | Goal.com IndonesiaBaggott mengakui menit bermain yang cukup di klubnya, membantunya tampil lebih baik di level Internasional 🔥 Terus berproses, terima kasih Gillingham 💙 GarudaDiRantau TimnasIndonesia
Baca lebih lajut »
Apa Maksud Selebrasi Gol Baru Cristiano Ronaldo Untuk Manchester United? | Goal.com IndonesiaCukup aneh ketika CristianoRonaldo tidak melakukan selebrasi ikoniknya 'Siuuu' usai mencetak gol ke gawang Everton. ManchesterUnited
Baca lebih lajut »