AKBP Fernando SH SIK resmi menjabat sebagai Kapolres Pematangsiantar. Acara pisah sambut AKBP Fernando dengan Kapolres Pematangsiantar sebelumnya, AKBP Boy Sutan Binanga Siregar telah dilaksanakan Sabtu (23/4/2022) di Aula Widya Satya Brata Polres Pematangsiantar.
Acara pisah sambut diawali penyambutan Pedang Pora kepada AKBP Fernando. Dilanjutkan pemakaian Ulos Pamotting kepada AKBP Fernando dan AKBP Boy Sutan Binanga Siregar oleh Partuha Maujana Simalungun.
Plt Wali Kota Pematangsiantar Susanti Dewayani dalam sambutannya mengucapkan selamat datang dan selamat bertugas kepada AKBP Fernando di Kota Pematangsiantar. Dalam kesempatan tersebut, Susanti juga mengucapkan terima kasih dan menyampaikan apresiasi kepada AKBP Boy atas kinerja dan dedikasinya selama bertugas di Kota Pematangsiantar.
“Situasi Kota Pematangsiantar yang aman, nyaman, dan kondusif selama ini tentunya tidak terlepas dari peran dan kerja keras Bapak AKBP Boy Sutan Binanga Siregar dan jajarannya di Polres Pematangsiantar,” katanya.
Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama
Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.
5 Perwira Polres Buleleng Bergeser, Karier Moncer AKBP Sumarjaya Banjir Pujian5 perwira Polres Buleleng bergeser, 1 pensiun, 4 lainnya promosi dan rotasi, karier moncer AKBP Sumarjaya banjir pujian perwirapolri
Baca lebih lajut »
Partai Mahasiswa Indonesia Sah di Kemenkumham, DPR: Selamat DatangDasco mengaku menyambut baik kemunculan Partai Mahasiswa Indonesia. Ia menyebut saatnya berkompetisi dengan sehat untuk mendapatkan kursi di Senayan.
Baca lebih lajut »
Kehilangan Miswar Saputra, PSS Sleman dapat Eks Kiper Madura United Muhammad RidwanPSS Sleman resmi memiliki pemain baru di posisi penjaga gawang, yaitu Muhammad Ridwan, eks pemain Madura United. Selamat datang Ridwan. PSSSleman
Baca lebih lajut »
PSS Sleman Resmi Diperkuat Pemain Timnas Indonesia Marckho SandyMarckho Sandy Meraudje akhirnya bisa berseragam PSS Sleman, tim yang selama ini diimpikan. Selamat datang bek tangguh asal Jayapura. PSSSleman
Baca lebih lajut »
Imbas Kebakaran Pasar Gembrong Polisi Alihkan Arus Lalu LintasKasatlantas Polres Metro Jakarta Timur AKBP Edy Surasa di Jakarta, Senin (25/4/2022), mengatakan arus lalu lintas yang dialihkan di antaranya dari arah Pondok Bambu yang menuju ke Kampung Melayu.
Baca lebih lajut »