Roti Korea sedang digandrungi foodies Indonesia, terutama untuk Garlic Cheese Bread. Padahal roti lain asal Korea juga banyak yang enak dan populer seperti ini! RotiKorea KulinerKorea via detikfood
Beberapa waktu lalu, Korean garlic cheese bread menjadi primadona produk roti. Roti gurih dengan rasa creamy keju kombinasi harum bawang putih ini digandrungi millenial. Saking banyak peminatnya, baker rumahan hingga bakery besar dan modern seolah kompak membuat roti ala Korea ini.
Korean garlic cheese bread ini di negara asalnya adalah jajanan pinggir jalan. Penjualnya menjajakan roti ini di dekat stasiun Gangnam, Seoul. Tak hanya soal rasa yang unik, roti ini juga hadir dengan bentuk unik yakni bulat dan dibelah 6 hingga merekah. Bagian tengahnya diberi isian cream cheese yang sudah dicampur dengan bawang putih cincang. Bagian toppingnya juga ditaburi keju parmesan lalu roti dipanggang hingga matang. Aroma sedap membuat roti ini disukai banyak orang meskipun harganya terbilang tinggi yakni kisaran Rp 20.000-Rp 55.000.
Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama
Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.
Minta Joy Tinggalkan Red Velvet, YouTuber Korea Tuai KritikYouTuber Korea PPKKa menjadi perbincangan panas karena secara berlebihan mengkritik Joy, anggota Red Velvet Joy karena dinilai...
Baca lebih lajut »
Film Korea #ALIVE Tayang di Netflix SeptemberFilm thriller zombi Korea Selatan yang dibintangi Park Shin-ye dan Yoo Ah-in, ALIVE, akan tayang di Netflix pada September mendatang.
Baca lebih lajut »
Korea Selatan 'di ambang wabah nasional' gelombang baru virus corona - BBC News IndonesiaWabah terbaru dari kasus virus corona berpusat pada sebuah gereja Presbyterian sayap kanan dan telah menyebar ke seluruh 17 provinsi di negara itu untuk pertama kalinya.
Baca lebih lajut »
Bawa Nuansa Bali di Rumah: Gaya “Staycation” Ala Korea SelatanPada saat yang sama tahun lalu, Yoon Seok-min, istrinya Kim Hyo-jung dan kedua anaknya sedang berlibur di Filipina, Vietnam dan Guam. Tahun ini, mereka sudah merencanakan liburan musim panas di Hawaii. Namun, ketika pandemi virus corona menghalangi perjalanan ke luar negeri, seperti warga...
Baca lebih lajut »
Ini Drama dan Film Korea Tentang Makanan yang Bisa Bikin Perut LaparDrama dan film Korea umumnya banyak diselipkan dengan adegan makan. Makanan khas Korea yang hangat sering ditayangkan dan bisa bikin perut lapar! FimKorea DramaKorea Makanan via detikfood
Baca lebih lajut »