Sekjen PDIP Hasto Kristiyanto tidak ingin PKS kehilangan konteks ketika melempar kritik. SekjenPDIP
Sekretaris Jenderal PDI Perjuangan Hasto Kristiyanto. Ilustrasi Foto: Ricardo/JPNN.com, BANTUL - Sekretaris Jenderal DPP Partai Demokrasi Indonesia Perjuangan Hasto Kristiyanto meminta PKS melakukan autokritik dibanding menjelek-jelekkan pemerintah soal kenaikan harga BBM.yang berprestasi. Di Kota Depok puluhan tahun dipimpin PKS tetapi bagaimana prestasinya. Itu baru memimpin kota, belum memimpin Indonesia yang begitu kompleks," kata Hasto di Kabupaten Bantul, Sabtu .
Dia meminta PKS tidak melupakan sejarah bagaimana mendiamkan Presiden Keenam RI Susilo Bambang Yudhoyono yang tidak merebut Blok Rokan dan Blok Mahakam ke pangkuan Ibu Pertiwi. PKS justru mendukung Presiden SBY menyerahkan blok Cepu ke Exxon Mobil.
Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama
Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.
Saat Sekjen PDIP Terpesona pada Tarian Paresean Budaya Suku Sasak | merdeka.comHasto menyaksikan kehidupan dan gotong royong warga yang terus mempertahankan adat susuk Sasak.
Baca lebih lajut »
Sekjen PDIP Tanggapi soal Presiden Dua Periode Bisa Jadi CawapresSekretaris Jenderal PDI Perjuangan, Hasto Kristiyanto menanggapi polemik wacana presiden dua periode bisa menjadi cawapres yang ramai di media massa
Baca lebih lajut »
Datangi Desa Sade NTB, Hasto Dipakaikan Baju AdatSekjen PDIP Hasto Kristiyanto berkunjung ke Desa Sade, Kabupaten Lombok Tengah, Nusa Tenggara Barat (NTB), Jumat, 16 September 2022.
Baca lebih lajut »