Sekjen PDI Perjuangan Hasto Kristiyanto menyinggung etika politik partai Nasdem usai mendeklarasikan Anies Baswedan sebagai calon presiden 2024.
Sebagai partai pengusung Jokowi pada Pilpres 2019 lalu, Nasdem justru mengusung Anies yang disebutnya kontradiktif dengan program Jokowi termasuk soal ibu kota negara.
Namun Menurut Hasto, partainya sebenarnya tidak akan mencampuri kedaulatan parpol lain seperti Nasdem.Namun sebagai parpol pengusung Jokowi-Maruf Amin 2019 lalu ada ikatan etika politik untuk mendukung program skala prioritas Presiden. PDIP sendiri hingga kini belum mengumumkan siapa calon presiden yang akan diusung pada pilpres 2024 mendatang.Video Editor: Lintang
Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama
Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.
Warganet Ramai-Ramai Ingatkan Hasto, Dari Ingat Janji Jokowi-E KTPSekretaris Jenderal DPP PDI Perjuangan (PDIP) Hasto Kristiyanto berdalih bahwa pihaknya tidak mencampuri kedaulatan partai politik
Baca lebih lajut »
Hasto Sebut 'Biru Terlepas', Pengamat Nilai PDI-P Anggap Nasdem GanjalanPernyataan Sekjen PDI-P Hasto Kristiyanto dinilai ungkapan yang merasa Nasdem yang merupakan mitra koalisi kini berubah menjadi ganjalan.
Baca lebih lajut »
Sekjen PDIP Hasto Ogah Campuri Partai Lain, Tetapi Ngomongin NasDem Mendeklarasikan AniesSekretaris Jenderal (Sekjen) PDIP Hasto Kristiyanto mengatakan tak mau mencampuri urusan partai lain. sekjenpdip
Baca lebih lajut »
NasDem Sesalkan Pernyataan Sekjen PDIP Hasto Soal Biru Lepas dari Jokowi: Ini Politik RendahanKetua DPP NasDem Willy Aditya menyesalkan pernyataan Sekjen PDIP Hasto Kristiyanto yang mengatakan soal 'biru' lepas dari pemerintahan Presiden Jokowi.
Baca lebih lajut »
Momen Sekjen PDIP Hasto Sebut Biru Lepas dari Pemerintahan JokowiSekjen PDIP Hasto Kristiyanto ibaratkan sikap Partai biru dengan insiden perobekan warna biru pada bendera Belanda
Baca lebih lajut »
VIDEO Puan: PDIP - Golkar Sepakat Jalani Pemilu 2024 dengan Sukaria, Gembira & Hindari Perpecahan - Tribunnews.comPDI Perjuangan dan Golkar berkomitmen menghindari segala potensi perpecahan dalam kontestasi politik lima tahunan tersebut.
Baca lebih lajut »