Sejumlah Juru Parkir di Surakarta Dukung Ganjar Maju Pilpres 2024
Reporter :Sejumlah juru parkir yang tergabung dalam Asosiasi Parkir Kota Surakarta mendukung Gubernur Jawa Tengah Ganjar Pranowo maju dalam Pemilihan Presiden 2024. Mereka menyampaikan dukungannya dengan mendatangi kantor DPCSekretaris Asparta Joko Sri Widodo mengatakan, Asparta mendukung Ganjar untuk menjadi Presiden periode 2024-2029. Mereka pun meminta Ketua DPC PDIP FX Hadi Rudyatmo untuk menyampaikan aspirasi tersebut.
Dia melanjutkan, selama ini mereka sudah melihat kiprah dan kebijakan Ganjar setelah memimpin Jateng selama dua periode. Maka Ganjar dianggap pilihan yang tepat untuk jadi presiden.
Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama
Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.
Relawan di 10 Provinsi Serentak Dukung Erick Thohir Maju Pilpres 2024 | merdeka.comRelawan Sobat Erick serentak menggelar deklarasi mendukung Menteri Badan Usaha Milik Negara (BUMN) Erick Thohir maju pada Pemilu Presiden 2024. Deklarasi berasal dari relawan yang tersebar di 10 provinsi.
Baca lebih lajut »
Survei: Dukungan Jokowi Maju 3 Periode Semakin MeningkatSurvei Indikator Politik Indonesia mengungkapkan dukungan terhadap Jokowi untuk kembali maju di Pilpres 2024 untuk tiga periode semakin meningkat. Selengkapnya: 👇 JokoWidodo
Baca lebih lajut »
Sobat Erick Deklarasi Serentak di 10 Provinsi, Dorong Erick Thohir Maju Pilpres 2024Deklarasi serentak Sobat Erick ini dipusatkan di Bandar Lampung dan diikuti oleh relawan dari 10 provinsi secara daring.
Baca lebih lajut »
Menteri Investasi Klaim Pelaku Usaha Harap Pilpres 2024 Diundur | merdeka.comMenteri Investasi Bahlil Lahadalia mengklaim para pelaku dunia usaha berharap Pemilihan Presiden 2024 dimundurkan. Hal tersebut disampaikan Bahlil menanggapi terkait hasil survei Indikator Politik.
Baca lebih lajut »