Brigadir Nofriansyah Yosua Hutabarat atau Brigadir J disebut berani membangkang sejak mendampingi Putri Candrawathi sebagai ajudan.
Jakarta, Beritasatu.com - Brigadir J disebut mengalami perubahan sikap antara sebelum dengan sesudah ditugaskan mendampingi Putri.
Demikian disampaikan oleh ahli psikologi forensik, Reni Kusumowardhani dalam persidangan kasus pembunuhan berencana yang menewaskan Brigadir Nofriansyah Yosua Hutabarat atau Brigadir J. Duduk sebagai terdakwa dalam persidangan di Pengadilan Negeri Jakarta Selatan , Rabu yakni Ferdy Sambo, Putri Candrawathi, Bharada Richard Eliezer atau Bharada E, Kuat Ma'ruf, dan Ricky Rizal.
Mulanya, Reni menerangkan soal tantangan mendalami profil Brigadir J, karena yang bersangkutan telah meninggal dunia. Hanya saja, dapat diperoleh profil Brigadir J setelah meminta keterangan orang-orang sekitarnya.Dokter Forensik Pastikan Hanya Temukan Luka Tembak di Tubuh Brigadir J Diungkapkan, Brigadir J memiliki kecerdasan normal dan tidak ada rekam jejak melanggar aturan. Sementara di masa kecil dan remaja, dia merupakan sosok yang aktif dan baik.
Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama
Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.
Tak Adam Bukti Brigadir J Lakukan Pelecehan Seksual, Kriminolog: Itu Klaim Putri Candrawathi - Pikiran-Rakyat.comPelecehan seksual yang dituduhkan terhadap Brigadir J disebut hanya sebatas klaim Putri Candrawathi.
Baca lebih lajut »
Putri Candrawathi Mengaku Tak Tahu Penembakan Brigadir J karena Sedang Istirahat di KamarTerdakwa dugaan pembunuhan berencana Putri Candrawathi mengaku tidak mengetahui penembakan Brigadir J, beralasan sedang beristirahat di kamar.
Baca lebih lajut »
Menurut Ahli Hukum, Ini Kesalahan Fatal Putri Candrawathi di Kasus Brigadir J'Itu kesalahan sejak awal, kenapa tidak dilakukan pembuktian. Kita kan kalau bicara hukum bicara bukti,' kata Hibnu.
Baca lebih lajut »
Bu Reni Ungkap Penampilan Brigadir J Berubah, Ada Kaitannya dengan Putri CandrawathiAhli psikologi forensik Reni Kusumowardhani mengungkapkan perubahan yang tampak pada Brigadir J sejak polisi muda itu menjadi ajudan Putri Candrawathi.
Baca lebih lajut »
Ahli Jelaskan Penyebab Otak Yosua Ada di Rongga BadanMisteri berpindahnya otak Brigadir Nofriansyah Yosua Hutabarat alias Brigadir J ke rongga badan terjawab sudah.
Baca lebih lajut »
Ahli Psikologi Ungkap Kepribadian Brigadir J Berubah Usai Jadi Kepala ADC Dampingi Putri Candrawathi - Pikiran-Rakyat.comKepribadian Brigadir J setelah mendapat kenaikan pangkat dan mendampingi Putri Candrawathi disebut berubah.
Baca lebih lajut »