Sebab Kebakaran Tragis di Glodok Plaza, Begini Analisis Ahli Bencana UI

Indonesia Berita Berita

Sebab Kebakaran Tragis di Glodok Plaza, Begini Analisis Ahli Bencana UI
Indonesia Berita Terbaru,Indonesia Berita utama
  • 📰 tempodotco
  • ⏱ Reading Time:
  • 18 sec. here
  • 2 min. at publisher
  • 📊 Quality Score:
  • News: 10%
  • Publisher: 63%

Sederet panjang potensi kelemahan penyebab kebakaran di Glodok Plaza dibeberkan. Mulai dari jalur evakuasi sampai desain gedung dan inspeksi rutin.

TEMPO.CO, Jakarta - Sebanyak tujuh korban tewas telah ditemukan dari lokasi kebakaran pusat belanja Glodok Plaza di Taman Sari, Jakarta Barat, hingga Jumat 17 Januari 2025. Kebakaran terjadi pada Rabu malam lalu dan memunculkan sebanyak 14 laporan orang hilang setelahnya. Kepala Disaster Risk Reduction Center Universitas Indonesia Fatma Lestari menyoroti standar keselamatan Glodok Plaza dalam insiden kebakaran tragis tersebut.

Ia menduga sistem pemadam seperti sprinkler atau hydrant internal, yang pemasangannya bersifat wajib di seluruh area pusat belanja, mungkin tidak beroperasi atau tidak berfungsi secara maksimal. 'Semua sistem harus diuji secara rutin untuk memastikan fungsinya, sesuai dengan Peraturan Menteri PUPR Nomor 26/PRT/M/2008,' kata dia.

Berita ini telah kami rangkum agar Anda dapat membacanya dengan cepat. Jika Anda tertarik dengan beritanya, Anda dapat membaca teks lengkapnya di sini. Baca lebih lajut:

tempodotco /  🏆 12. in İD

Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama

Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.

36 Unit Mobil Pemadam Kebakaran Dikerahkan Padamkan Kebakaran di Gedung Glodok Plaza36 Unit Mobil Pemadam Kebakaran Dikerahkan Padamkan Kebakaran di Gedung Glodok PlazaKebakaran terjadi di Gedung Glodok Plaza, Tamansari, Jakarta Barat, Rabu malam. 36 unit mobil pemadam kebakaran dikerahkan untuk memadamkan api, termasuk personel dari berbagai wilayah DKI Jakarta. Hingga pukul 00:15 WIB, api masih terlihat menyala. 9 orang yang terjebak berhasil dievakuasi.
Baca lebih lajut »

Bertambah, Total Laporan Orang Hilang dalam Kebakaran Glodok Plaza Jadi SepuluhBertambah, Total Laporan Orang Hilang dalam Kebakaran Glodok Plaza Jadi SepuluhPetugas pemadam kebakaran telah mengevakuasi empat jenazah korban kebakaran Glodok Plaza
Baca lebih lajut »

Jumlah Korban Hilang Kebakaran Glodok Plaza Bertambah Jadi 14 OrangJumlah Korban Hilang Kebakaran Glodok Plaza Bertambah Jadi 14 OrangYohan menyampaikan petugas pemadam kebakaran baru menemukan enam jenazah dari reruntuhan kebakaran Glodok Plaza.
Baca lebih lajut »

Petugas Sulit Evakuasi Korban Kebakaran Glodok PlazaPetugas Sulit Evakuasi Korban Kebakaran Glodok PlazaPetugas pemadam kebakaran mengalami kesulitan untuk mencari dan mengevakuasi korban kebakaran Glodok Plaza karena banyaknya sekat
Baca lebih lajut »

Kisah Tragis di Balik Kebakaran Glodok Plaza, Lima Korban Tewas Ditemukan Tak UtuhKisah Tragis di Balik Kebakaran Glodok Plaza, Lima Korban Tewas Ditemukan Tak UtuhKebakaran besar yang melanda Gedung Glodok Plaza pada Rabu malam 15 Januari telah menelan korban jiwa.
Baca lebih lajut »

Kondisi Terkini Pasca Kebakaran Glodok Plaza, Damkar Masih Lakukan PendinginanKondisi Terkini Pasca Kebakaran Glodok Plaza, Damkar Masih Lakukan PendinginanMobil Damkar juga nampak silih berganti tiba di lokasi. Adapun proses pendinginan dilakukan oleh petugas dengan perlengkapan khusus di lantai 7, 8, dan 9 gedung Glodok Plaza yang terbakar.
Baca lebih lajut »



Render Time: 2025-02-19 03:37:55